Connect With Us

Jayabaya Diperiksa Kejati Banten

wali | Rabu, 17 Juni 2015 | 08:09

Jayabaya (Rangga A Zuliansyah / TangerangNews)

BANTEN-Kejaksaan Tinggi Banten memeriksa Ketua Kamar Dagang dan Industri Propinsi Banten,Mulyadi Jayabaya,  pada Selasa (16/06). Dia diperiksa atas kasus dugaan korupsi penggunaan dana jaminan kesehatan masyarakat (Jamkesmas) Rumah Sakit Adjidarmo pada tahun anggaran 2008-2011 senilai Rp 25 miliar.


PAda kasus yang sama sebelumnya Kejati Banten telah menetapkan Direktur RSUD dr Adjidarmo Indra Lukmana sebagai tersangka.
"Ini menganta si Lukman ," ucapnya sambil menujuk Direktur RSUD tersebut.

Kepala Seksi Penyidikan Khusus (Pidsus) Kejati Banten Eben Neser Silalahi mengakui Jayabaya telah diperiksa. Sekira 17 pertanyaan telah dilayakankan ke Jayabaya.

"Kita samakan dengan kesaksian yang lain. Ada kecocokan atau tidak. Jika cocok, kita anggap keterangannya Jayabaya cukup, jika tidak cocok kemungkinan akan kita panggil kembali," terangnya.

BANTEN
Waspada, BMKG Ingatkan Hujan 3 Hari di Tangerang Awal Februari 2026

Waspada, BMKG Ingatkan Hujan 3 Hari di Tangerang Awal Februari 2026

Sabtu, 31 Januari 2026 | 21:05

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat di wilayah Tangerang Raya untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi hujan yang masih akan terjadi pada awal Februari 2026.

BISNIS
Mau Bisnismu Naik Kelas, Datang ke Pesta Wirausaha TDA Tangerang Raya 

Mau Bisnismu Naik Kelas, Datang ke Pesta Wirausaha TDA Tangerang Raya 

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:14

Bagi para pelaku usaha yang ingin membawa bisnisnya naik kelas, Pesta Wirausaha TDA Tangerang Raya 2026 menjadi ajang yang sayang untuk dilewatkan.

PROPERTI
Stasiun Jatake Bakal Makin Dongkrak Nilai Properti di BSD City

Stasiun Jatake Bakal Makin Dongkrak Nilai Properti di BSD City

Kamis, 29 Januari 2026 | 23:09

Sinar Mas Land (SML) kembali memperkuat posisinya sebagai pengembang kota mandiri dengan meresmikan Stasiun Kereta Api Jatake di BSD City, Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Selasa 28 Januari 2026, kemarin.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill