Connect With Us

Update Harga BBM Hari Ini, Non Subsidi Naik Lagi

Fahrul Dwi Putra | Kamis, 2 Februari 2023 | 15:50

Ilustrasi BBM di SPBU Pertamina. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-PT Pertamina (Persero) kembali melakukan penyesuaian terhadap harga bahan bakar minyak (BBM) hari ini, Kamis 2 Februari 2023.

Harga BBM hari ini yang mengalami penyesuaian hanya untuk kategori non subsidi, sementara BBM subsidi seperti Solar dan Pertalite tetap pada harga yang sama.

Penetapan dari penyesuaian harga BBM hari ini mulai berlaku per 1 Februari 2023 di seluruh Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Pertamina.

Diketahui sebelumnya Pertamax Turbo seharga Rp14.050 mengalami kenaikan sebesar Rp800 menjadi Rp14.850. 

Sedangkan Pertamina Dex pun mengalami kenaikan dari Rp16.750 menjadi Rp16.850 untuk satuan per liternya.

Adapun berikut rincian kenaikan harga BBM hari ini seperti dikutip dari laman resmi mypertamina.id, Kamis 2 Februari 2023 untuk wilayah Provinsi Banten:

-Pertamax: Rp12.800

-Pertamax Turbo: Rp14.850

-Dexlite: Rp16.150

-Pertamina Dex: Rp16.850

-Solar: Rp6.800

-Pertalite: Rp10.000

TEKNO
Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:37

PT Wahana Makmur Sejati (WMS) membuka awal tahun dengan menghadirkan penyegaran di segmen skutik 125 cc. Melalui gelaran Regional Public Launching, resmi memperkenalkan All New Honda Vario 125

SPORT
PR John Herdman Perbaiki Disiplin Timnas yang Longgar di Era Patrick Kluivert

PR John Herdman Perbaiki Disiplin Timnas yang Longgar di Era Patrick Kluivert

Jumat, 16 Januari 2026 | 12:24

Ketua Badan Tim Nasional Sumardji menyinggung lemahnya kedisiplinan pemain Timnas Indonesia pada era kepelatihan Patrick Kluivert.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill