Connect With Us

Restoran Korea di Supermall Karawaci Kebakaran, Pengunjung Panik Berhamburan

Yanto | Kamis, 11 April 2024 | 07:31

Kondisi Supermal Karawaci Tangerang pasca kebakaran di restoran Korea, Rabu 10 April 2024. (Tangerangnews / Yanto)

TANGERANGNEWS.com-Sebuah restoran di Supermall Karawaci Tangerang kebakaran ringan diduga akibat kebocoran selang gas, Rabu 10 April 2024, malam.

Peristiwa itu terjadi pada sekitar pukul 19.30 WIB, di restoran ala Korea lantai UG.

Satrio seorang pengunjung mengatakan ada api dari dalam restoran hingga mengeluarkan asap. Akibatnya para pengunjung langsung panik dan berhamburan keluar mal.

"Tadi banyak banget para customer lari keluar karna panikan, mungkin takut kenapa-kenapa. Alhamdulillah sigap ya petugas engineering dan pemadam pihak mal bisa mengatasinya," ujar Satrio.

Sementara itu Dendy pegawai mal membenarkan telah terjadi kebakaran sebuah restoran Korea. Diduga api berasal dari kebocoran gas di dalam dapur restoran.

Saat terjadi kebakaran tersebut pihak keamanan mal langsung mengamankan lokasi dan langsung menyemprot api dengan apar. Restoran saa ini restorannya dalam kondisi tutup.

"Iya tadi mah apinya gede, diduga kebocoran selang gas pada saat posisi memasak. Pengunjung restoran dan mal ikut panik langsung lari keluar. Saat ini kondisi kondusif," terangnya.

AYO! TANGERANG CERDAS
Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Senin, 5 Januari 2026 | 11:12

Tes Kemampuan Akademik atau TKA kembali akan dilaksanakan pada 2026 untuk jenjang SD dan SMP. Pelaksanaan asesmen ini dijadwalkan berlangsung pada April 2026 dan dapat diikuti peserta didik dari jalur pendidikan formal, nonformal, maupun informal.

OPINI
Paradoks IPM Tinggi: Antara Capaian Angka dan Kualitas Manusia

Paradoks IPM Tinggi: Antara Capaian Angka dan Kualitas Manusia

Rabu, 7 Januari 2026 | 19:00

enaikan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kota Tangerang patut diapresiasi. Namun, pertanyaan mendasarnya bukan sekadar soal angka, melainkan arah manusia yang sedang dibentuk.

BISNIS
Pikat Korea Selatan, ROKA Collection Cetak Omzet Ratusan Juta di Seoul Design Festival 2025

Pikat Korea Selatan, ROKA Collection Cetak Omzet Ratusan Juta di Seoul Design Festival 2025

Kamis, 18 Desember 2025 | 21:03

-Produk kriya rotan asal Indonesia kembali membuktikan kualitasnya di panggung internasional. Brand lokal ROKA Collection sukses mencuri perhatian dalam ajang bergengsi Seoul Design Festival 2025 yang berlangsung pada 12–16 November 2025 di Seoul

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill