Connect With Us

Kota Tangerang Butuh Rp16 Triliun untuk RTH

Denny Bagus Irawan | Selasa, 4 November 2014 | 18:47

Arief Tinjau Taman. (Dira Derby / TangerangNews)

TANGERANG-Keberadaan ruang terbuka hijau (RTH) di Kota Tangerang masih jauh dari ideal. Hingga saat ini,  Kota Tangerang baru memiliki RTH sebesar 11,7 persen dan RTH yang bersifat milik swasta sebesar 10 persen.

Namun, Pemkot Tangerang mengaku butuh Rp16 triliun untuk dapat memenuhi kebutuhan RTH. Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, target dirinya harus mencapai 30 persen, tapi  terkendala dengan masalah anggaran.

Pembebasan lahan untuk RTH, pihaknya mengaku membutuhkan 1.600 hektare. Sedangkan kalau diperkirakan rata-rata permeter tanahnya seharga Rp1 juta,  berarti 1 hektare membutuhkan Rp10 miliar. “Jika dikali 1.600 hektare maka Pemkot Tangerang membutuhkan Rp16 triliun,” katanya.
 
 
 
KOTA TANGERANG
Langganan Runner-up, Kota Tangerang Targetkan Juara di POPDA XI Banten

Langganan Runner-up, Kota Tangerang Targetkan Juara di POPDA XI Banten

Kamis, 2 Mei 2024 | 16:08

Kota Tangerang menargetkan untuk meraih juara umum dalam Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) XI Banten, yang diselenggarakan pada 8 Juni 2024 mendatang.

MANCANEGARA
Wow, Di Negara Ini Memeluk Kucing 4 Jam Sehari Bisa Dibayar Rp162 Juta

Wow, Di Negara Ini Memeluk Kucing 4 Jam Sehari Bisa Dibayar Rp162 Juta

Rabu, 24 April 2024 | 10:33

Perusahaan makanan hewan asal Kanada, ACANA bekerja sama dengan organisasi kesejahteraan hewan Best Friends Animal Society membuka lowongan pekerjaan sebagai kitten cuddler.

AYO! TANGERANG CERDAS
Buruan Daftar, Lulusan Institut Teknologi PLN Berkesempatan Langsung Kerja di Perusahaan

Buruan Daftar, Lulusan Institut Teknologi PLN Berkesempatan Langsung Kerja di Perusahaan

Jumat, 26 April 2024 | 10:48

Institut Teknologi PLN (ITPLN) menjadi salah satu perguruan tinggi incaran banyak mahasiswa untuk mengembangkan karirnya di masa depan.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill