Connect With Us

Diduga Mabuk Berat, Innova Tabrak 3 Mobil dan Tiang

Redaksi | Jumat, 17 Juli 2020 | 05:00

Mobil Innova yang terlihat pengemudinya diduga mabuk. (Istimewa / TangerangNews.com@2020)

TANGERANGNEWS.com-Peristiwa kecelakaan terjadi di Jalan HOS Cokroaminoto, RT 01/01 Cipadu, Larangan, Kota Tangerang tepat di Gang Langgar, Jumat (17/7/2020) sekitar pukul 00.30. 

 

Berawal diduga karena adanya pengemudi Innova sedang dalam keadaan mabuk berat. Mobil tersebut muncul dengan kecepatan tinggi dari arah Kreo dan tak bisa menghindari satu unit mobil pick-up yang sedang ingin memutar balik. 

 

 

Bagian belakang mobil Innova mengenai bagian depan Pickup. Innova pun goyah, oleng dan menabrak mobil sedan lain yangg sedang terparkir di depan toko sembako Hidup Baru. Tak sampai disitu, Innova yang dalam kecepatan masih tinggi kembali menabrak tiang lampu jalan penerangan umum serta satu tiang reklame berukuran besar milik rumah makan Putra Minang. 

 

Petugas Kepolisian yang datang ke lokasi akhirnya menduga pengemudi Innova dalam keadaan mabuk. Hal itu diketahui setelah petugas melakukan interogasi.  Hingga saat ini dikabarkan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.  Kasus kecelakaan tersebut kini dalam penangangan petugas Laka Lantas Polsek Ciledug Kota Tangerang.

 

 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Diduga Mabuk Berat, Innova Tabrak 3 Mobil dan Tiang . . Peristiwa kecelakaan terjadi di Jalan HOS Cokroaminoto, RT 01/01 Cipadu, Larangan, Kota Tangerang tepat di Gang Langgar, Jumat (17/7/2020) sekitar pukul 00.30. . . Berawal diduga karena adanya pengemudi Innova sedang dalam keadaan mabuk berat. Mobil tersebut muncul dengan kecepatan tinggi dari arah Kreo dan tak bisa menghindari satu unit mobil pick-up yang Sedang ingin memutar balik. . . Bagian belakang mobil Innova mengenai bagian depan Pickup. Innova pun goyah, oleng dan menabrak mobil sedan Corolla yg sedang terparkir di depan toko sembako Hidup Baru. . . Tak sampai disitu, Innova yang dalam kecepatan masih tinggi kembali menabrak tiang lampu jalan penerangan umum serta satu tiang reklame berukuran besar milik rumah makan Putra Minang. . . Petugas Kepolisian yang datang ke lokasi akhirnya menduga pengemudi Innova dalam keadaan mabuk. Hal itu diketahui setelah petugas melakukan interogasi. . . Hingga saat ini dikabarkan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Kasus kecelakaan tersebut kini dalam penangangan petugas Laka Lantas Polsek Ciledug Kota Tangerang. 

A post shared by TangerangNews (@tangerangnewscom) on

NASIONAL
Diskon Tambah Daya 50 Persen Cuma Sampai Tanggal 23 November, Begini Cara Dapat Promonya

Diskon Tambah Daya 50 Persen Cuma Sampai Tanggal 23 November, Begini Cara Dapat Promonya

Sabtu, 15 November 2025 | 23:23

Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, PLN meluncurkan program promo bertajuk Power Hero yang memberi potongan biaya tambah daya listrik hingga 50 persen.

SPORT
Rekor Tak Terkalahkan Persita Terhenti Usai Dikalahkan PSBS Biak 1-2

Rekor Tak Terkalahkan Persita Terhenti Usai Dikalahkan PSBS Biak 1-2

Jumat, 7 November 2025 | 11:19

Persita Tangerang harus pulang tanpa poin setelah tumbang 1-2 dari PSBS Biak pada lanjutan pekan ke-12 BRI Super League 2025/2026 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Kamis, 6 November 2025, sore WIB.

OPINI
Jangan Biarkan Iblis Tertawa!

Jangan Biarkan Iblis Tertawa!

Senin, 17 November 2025 | 17:49

Pada dasarnya setiap manusia yang memasuki jenjang pernikahan akan selalu berharap agar pernikahannya langgeng hingga menua bersama. Memiliki anak, cucu, buyut, dan seterusnya hingga maut memisahkan mereka.

KAB. TANGERANG
Residivis Bawa Senpi Rakitan dari Lampung, Nekat Tembak Polisi Tangerang saat Diringkus

Residivis Bawa Senpi Rakitan dari Lampung, Nekat Tembak Polisi Tangerang saat Diringkus

Selasa, 18 November 2025 | 16:27

Aksi petugas Polresta Tangerang saat meringkus dua residivis kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di wilayah Puri Kembangan, Jakarta Barat, nyaris berakhir tragis.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill