Connect With Us

Tetap Sehat Usai Santap Hidangan Lebaran

Jurnalis Warga | Rabu, 6 Juli 2016 | 20:55

Ilustrasi kue (Istimewa / Istimewa)

Penulis : Dr. Ari Fahrial Syam

Hidangan lebaran memang menggoda. Umumnya makanan dan minuman yang disajikan saat lebaran tersebut tinggi lemak, punya rasa manis, serta asin.

Kue-kue manis mengandung kalori tinggi, yang biasanya dibuat dengan kuning telur yang banyak. Selain itu, banyak juga hidangan yang mengandung santan.

Apalagi jika makanan tersebut dimasak berulang-ulang sehingga lemak jenuhnya semakin tinggi dan ini sudah pasti tidak baik untuk kesehatan.

Berikut tips agar tetap sehat pasca-lebaran :

  1. Usahakan hanya mengkonsumsi 1 macam lauk saja.
  2. Jika merasa cemilan atau kue lebaran yang dikonsumsi sudah cukup banyak kurangi nasi saat makan besar.
  3. Hindari camilan yang mengandung coklat, keju dan lemak tinggi. Lemak mempunyai kalori yang lebih besar 2 kali lebih dari karbohidrat.
  4. Minum lebih dari 2 liter per hari.
  5. Banyak mengkonsumsi buah dan sayur-sayuran, usahakan 5 kali penyajian saat makan pagi, siang, malam dan disela-sela makan tersebut.
  6. Tetap melakukan aktivitas olah raga atau bergerak, jika silahturahmi bisa dijangkau dengan berjalan usahakan lakukan dengan berjalan.
  7. Usahakan tidur minimal 6 jam.

 

BISNIS
Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Jumat, 9 Januari 2026 | 20:41

Promo spesial berupa potongan harga sampai Rp2 juta ini berlaku hingga akhir Januari untuk membantu konsumen memiliki motor impian dengan lebih mudah dan hemat.

KAB. TANGERANG
Kabupaten Tangerang Darurat Banjir, 119 Desa Terendam 62 Ribu Jiwa Terdampak

Kabupaten Tangerang Darurat Banjir, 119 Desa Terendam 62 Ribu Jiwa Terdampak

Jumat, 16 Januari 2026 | 19:39

Akibat banjir yang terjadi sejak hari Minggu 11 Januari 2026 hingga Jumat 16 Januari 2026, sebanyak 119 desa yang terletak di Kabupaten Tangerang terendam.

KOTA TANGERANG
Tramadol dan Hexymer Kerap Dipakai Pelajar Tangerang Buat Tawuran

Tramadol dan Hexymer Kerap Dipakai Pelajar Tangerang Buat Tawuran

Jumat, 16 Januari 2026 | 21:16

Polres Metro Tangerang Kota mengungkap fakta bahwa konsumsi obat-obatan keras jenis Tramadol dan Hexymer kerap dijadikan dorongan nyali bagi para remaja di Tangerang untuk tawuran.

WISATA
Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:15

Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bogor memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa sistem ganjil genap di Jalur Puncak, Bogor, Jawa Barat, selama akhir pekan panjang, terhitung Kamis hingga Minggu, 15–18 Januari 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill