-
Jumat, 4 Oktober 2024 | 15:37
Dugaan Kasus Pelecehan Seksual di Panti Asuhan Tangerang, 12 Anak Diberi Trauma Healing
Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang terus melakukan penanganan dan pendampingan pada 12 anak penghuni panti asuhan, Kunciran Indah, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang yang diduga pengurusnya terlibat kasus dugaan pelecehan seksual.
-
Selasa, 1 Oktober 2024 | 18:57
Ada Unit Layanan Disabilitas di Disnaker Kota Tangerang
Disabilitas bukanlah suatu halangan untuk mencapai impian. Namun seringkali akses terhadap kesempatan kerja dan layanan yang tepat masih menjadi tantangan bagi para disabilitas.
-
Jumat, 27 September 2024 | 20:52
Dindik Kota Tangerang Surati SD dan SMP Stop Kegiatan ISLAH
Dinas Pendidikan (Dindik) Kota Tangerang mengeluarkan Surat Pemberitahuan sehubungan dengan adanya beberapa masukan terkait kegiatan Infaq Sedekah dari Sekolah (ISLAH), yang merupakan program MUI Kota Tangerang.
-
Kamis, 26 September 2024 | 19:07
Terus Meningkat, Realisasi Investasi di Kota Tangerang Sudah Capai Rp8,6 Triliun
Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Tangerang mencatat capaian investasi dari tahun ke tahun terus meningkat. Hal tersebut terlihat di data lima tahun terakhir.
-
Kamis, 19 September 2024 | 18:37
Antisipasi Pohon Tumbang di Musim Hujan, Pemkot Tangerang Siapkan 4 Tim Penebangan
Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata secara rutin melakukan pemeliharaan pohon termasuk, untuk menghadapi anomali cuaca dan peralihan musim kemarau menuju musim penghujan.
-
Senin, 9 September 2024 | 18:54
Dimyati Natakusumah Datangi Pemkot Tangerang, Dalam Rangka Apa?
Achmad Dimyati Natakusumah mendatangi Pusat Pemerintah (Pemkot) Kota Tangerang, Senin 9 September 2022. Kedatangannya dalam rangka kunjungan kerja (kunker) sebagai Anggota Komisi III DPR RI.
-
Kamis, 5 September 2024 | 13:29
Pemkot Tangerang Buka 5.186 Formasi PPPK, Ini Jadwalnya
Meski memastikan tidak membuka seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang mengumumkan bakal membuka sebanyak 5.186 formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).
-
Sabtu, 31 Agustus 2024 | 04:42
Detik-detik Akhir Masa Jabatan DPRD Kota Tangerang Periode 2019-2024, Sahkan Raperda APBD Perubahan 2024 Sebesar Rp 5,34 Triliun
Jabatan Anggota DPRD Kota Tangerang periode 2019-2024 segera berakhir.
-
Selasa, 27 Agustus 2024 | 09:27
Ini Lokasi 11 Community Center di Kota Tangerang
Temukan lokasi 11 community center di Kota Tangerang yang dapat dimanfaatkan untuk berbagai kegiatan sosial dan olahraga. Ini daftar lengkapnya!
-
Jumat, 23 Agustus 2024 | 22:02
15 Community Center Bakal Dibangun di Perkampungan Kota Tangerang
Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang akan membangun sebanyak 15 Community Center di pusat-pusat permukiman penduduk pada tahun 2024 ini.
-
Jumat, 23 Agustus 2024 | 10:00
Konten Kreator hingga Influencer Beri Literasi Digital di Tangerang Digifest Vol.2
Tangerang Digifest Vol.2 Tahun 2024 diisi dengan kegiatan literasi digital yang menghadirkan narasumber berkualitas, di Alun-alun Ahmad Yani, Kota Tangerang, Kamis 22 Agustus 2024, malam.
-
Senin, 19 Agustus 2024 | 15:49
Pasang Baru Listrik atau Ubah Daya Cukup Bawa KTP ke MPP Kota Tangerang
Bagi masyarakat yang membutuhkan layanan pasang baru listrik dan perubahan daya bisa datang langsung ke Mal Pelayanan Publik (MPP) Kota Tangerang.
-
Kamis, 15 Agustus 2024 | 20:01
Program Bedah Rumah Dilaunching, Sasar 449 Rumah Tidak Layak Huni di Kota Tangerang
Dinas Perumahan, Permukiman, dan Pertanahan (Perkimtan) Kota Tangerang melaunching program bedah rumah tidak layak huni (RTLH) tahun 2024.
-
Rabu, 14 Agustus 2024 | 23:54
Ratusan Pelaku Usaha Bikin NIB Lewat Layanan Jemput Bola DPMPTSP Kota Tangerang
Layanan jemput bola pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) yang digelar Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Tangerang dimanfaatkan para pelaku usaha.
-
Rabu, 14 Agustus 2024 | 17:04
Job Fair Kota Tangerang Sediakan 7.894 Loker Luar Negeri, Ini Pekerjaan dan Negaranya
Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker) kembali menggelar Job Fair tingkat Kota Tangerang untuk memberikan kesempatan bagi para pencari kerja.
-
Senin, 12 Agustus 2024 | 11:05
Bansos Pemkot Tangerang Cair Rp 300 Ribu, Hari Ini Dibagikan Serentak di 13 Kecamatan
Pemerintah Kota Tangerang hari ini mencairkan bantuan sosial (Bansos) uang tunai sebesar Rp 300 ribu per orang kepada warga kategori masyarakat rentan, miskin, dan telantar.
-
Rabu, 7 Agustus 2024 | 09:41
Belanja Daerah Pemkot Tangerang Dianggarkan Rp5,27 Triliun di Rancangan Perubahan KUA-PPAS 2024
Pemerintah bersama Badan Anggaran DPRD Kota Tangrang mulai membahas Rancangan Perubahan Kebijakan Umum APBD dan Rancangan Perubahan Prioritas dan Plafon APBD Sementara (KUA-PPAS) Tahun anggaran 2024.
-
Kamis, 1 Agustus 2024 | 20:44
Ada Siswa Tidak Doyan Makan Bergizi Gratis saat Uji Coba di Kota Tangerang
Ada siswa di Kota Tangerang tidak suka menu makanan saat pelaksanaan uji coba makan bergizi gratis yang ditinjau Dewan Ketahanan Nasional (Wantannas), Kamis 1 Agustus 2024.
-
Kamis, 1 Agustus 2024 | 17:29
Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis di Kota Tangerang Pakai Dana BOS
Pejabat (PJ) Wali Kota Tangerang Nurdin mengatakan pihaknya menyediakan dana bantuan operasional sekolah (BOS) untuk uji coba coba program makanan gratis di sekolah negeri.
-
Selasa, 30 Juli 2024 | 18:10
Ratusan Siswa dari 5 Sekolah Kota Tangerang Bakal Dilibatkan Uji Coba Makan Bergizi Gratis
Terkait rencana uji coba program makan bergizi gratis (MBG) di Kota Tangerang pada pekan depan, Pj Wali Kota Tangerang Nurdin mengaku siap untuk melaksanakannya.
-
Diduga Gas Bermasalah, Pengendara Motor Trail Tewas Hantam Pohon di Pondok Aren Tangsel
-
Buka Seleksi CPNS dan PPPK, Pemkab Tangerang Imbau Jangan Percaya Calo
-
Catat! Jadwal Debat Pilgub Banten 2024, Airin-Ade vs Andra Soni-Dimyati
-
3 Hari Pencarian Santri Tenggelam di Sungai Cisadane Tangerang Masih Nihil
-
Dikenal Suka Menolong, Warga Tak Menyangka Pemilik Panti Asuhan di Tangerang Ternyata Predator Anak