Connect With Us

Persita Wajib Menang jika Ingin ke babak 8 Besar

EYD | Sabtu, 5 September 2015 | 15:12

Pemain Persita Tangerang tengah intensif menjalani latihan. Persita wajib mengalahkan tuan rumah Bali United Pusam jika ingin melaju ke babak 8 besar Piala Presiden 2015 (indopos / tangerangnews.com)

TANGERANG - Usai memetik skor imbang 1-1 melawan Persija Jakarta, Kamis (3/9/2015), Pelatih Bambang Nurdiansyah (Banur) optimistis timnya bisa meraih kemenangan melawan Bali United Pusam jika ingin lolos ke babak berikutnya, yakni babak 8 besar Piala Presiden 2015.

“Ya harus menang kalau kita mau terus ke babak berikutnya. Tidak ada kata lain, harus menang!” kata Banur.

 

Banur menilai, timnya tak mungkin lolos ke babak berikut apabila seri apalagi kalah dari Bali United, Senin (6/9).

“Kalau kita hasilnya draw aja belum bisa lolos, apalagi kalau tim lain meraih kemenangan. Karena, draw membuat poin kami menjadi tiga. Sementara salah satu dari tim ini bisa meraih empat poin jika meraih kemenangan,” ujarnya.

 

Sementara itu beban semakin berat karena tim tuan rumah juga masih ada kans tidak lolos jika terjegal di partai pamungkas, sehingga Bali United kemungkinan juga akan bermain ngotot.

 

KAB. TANGERANG
Pemkab Tangerang Jamin Pemangkasan Dana TKD Takkan Berdampak pada Gaji ASN

Pemkab Tangerang Jamin Pemangkasan Dana TKD Takkan Berdampak pada Gaji ASN

Minggu, 2 November 2025 | 16:21

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menjamin, gaji aparatur sipil negara (ASN) tidak akan terkena imbas pemangkasan dana transfer ke daerah (TKD) pada tahun anggaran 2026.

KOTA TANGERANG
Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Jumat, 31 Oktober 2025 | 22:20

Hujan deras yang disertai angin kencang menerjang Kota Tangerang pada Jumat 31 Oktober 2025, sore. Badai yang berlangsung lebih dari satu jam ini mengakibatkan sejumlah pohon tumbang dan genangan air tinggi, memicu kemacetan lalu lintas

WISATA
10 Rekomendasi Kuliner Pesisir Timur Indonesia yang Wajib Dicoba di FKS 2025

10 Rekomendasi Kuliner Pesisir Timur Indonesia yang Wajib Dicoba di FKS 2025

Selasa, 16 September 2025 | 19:15

Festival Kuliner Serpong (FKS) 2025 kembali hadir memanjakan lidah para penggemar kuliner yang berlangsung di Area Parkir Selatan Summarecon Mall Serpong (SMS) Tangerang, selama 28 Agustus hingga 28 September 2025.

NASIONAL
Biaya Haji 2026 Disepakati Turun Jadi Rp54 Juta per Jamaah

Biaya Haji 2026 Disepakati Turun Jadi Rp54 Juta per Jamaah

Kamis, 30 Oktober 2025 | 17:58

Pemerintah bersama Komisi VIII DPR RI akhirnya menyetujui besaran Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) tahun 1447 Hijriah/2026 Masehi sebesar Rp54.193.807 per jamaah.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill