Connect With Us

Warga Minta Alam Sutera Beri Akses Jalan

| Kamis, 22 Maret 2012 | 16:59

Warga mendemo pengembang Alam Sutera. (tangerangnews / dira)

TANGERANG- Ratusan warga Danau Telaga Biru,  Pakulonan, Kecamatan Serpong Utara, Kota Tangsel sore tadi berunjuk rasa ke kantor pemasaran pengembang perumahan elit Alam Sutera. Mereka menutut agar Alam Sutera membuka akses jalan kepada warga yang mengakibatkan warga saat ini kesulitan.

Robet yang mengaku perwakilan warga Pakulonan, Kecamatan Serpong Utara, Kota Tangsel mengatakan, pihak Alam Sutera harusnya lebih peka terhadap warga sekitar. “Meski pun tanah itu milik Alam Sutera, tapi tidak seharusnya warga tidak dapat akses jalan,” ujar Robet.

“Alam Sutera harusnya membuka hati. Mereka memang berhak atas tanah itu, tapi pikirkan juga dong akses warga sekitar,” ujarnya. Sementara itu, dari Alam Sutera sendiri warga tidak mendapat konfirmasi. Hingga akhirnya warga pulang dan berniat akan melakukan aksi yang sama pada Senin (26/03). (DRA)

NASIONAL
Kenali Penyebab dan Penanganan Kaki Diabetes agar Tak Berakhir Amputasi

Kenali Penyebab dan Penanganan Kaki Diabetes agar Tak Berakhir Amputasi

Kamis, 6 November 2025 | 20:48

Diabetes Melitus (DM) kronis seringkali dianggap remeh, padahal kondisi gula darah tinggi (hiperglikemia) dalam jangka panjang adalah pemicu kerusakan masif pada organ vital.

KOTA TANGERANG
Bapenda Kota Tangerang Umumkan Cut Off Pelayanan PBB-P2 Mulai 1 November 2025

Bapenda Kota Tangerang Umumkan Cut Off Pelayanan PBB-P2 Mulai 1 November 2025

Kamis, 6 November 2025 | 14:13

Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Tangerang memberlakukan cut off atau penghentian sementara seluruh pelayanan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2), mulai 1 November 2025.

TOKOH
Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Senin, 8 September 2025 | 08:52

Kabar duka datang dari keluarga besar Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Banten. Ketua Umum KONI Banten, Edi Ariadi, yang juga mantan Wali Kota Cilegon periode 2016-2021, meninggal dunia pada Senin, 8 September 2025, pagi.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill