Connect With Us

Sehari Ada 5 Kasus Pencurian Motor di Kabupaten Tangerang

Jangkar | Kamis, 19 Juni 2014 | 16:01

Sehari 5 Kasus Pencurian Motor di Kabupaten Tangerang (Jangkar / TangerangNews)

TANGERANG-Tindak kriminalitas di Kabupaten Tangerang terus meningkat, hal itu diketahui dari catatan pihak Polresta Tangerang.  Adapun yang paling menonjol adalah kasus pencurian motor.
  
Kasat Reskrim Polresta Tangerang Kompol Aris Tri Yunarko menyatakan, kriminalitas pencurian kendaraan bermotor memang paling menonjol. "Bahkan bisa dikatakan meningkat," ungkapnya.

Peningkatan kasus pencurian motor di wilayah hukum Polresta Tangerang meningkat menjadi 10 persen dari sebelumnya. "Kalau sebelumnya sehari sekitar empat kasus. Saat ini lima kasus dalam sehari," tuntasnya.
 
Ssementara itu, Kapolsek Tigaraksa Kompol Bachtiar Siregar mengungkapkan, curanmor selalu terjadi di wilayah Kecamatan Tigaraksa hampir setiap pekan.

"Seminggu satu kasus ranmor terjadi di wilayah hukum Polsek Tigaraksa," ungkap Kompol Bachtiar Siregar, Kamis (19/6/2014).

Bachtiar mengklaim,  jumlah tersebut terbilang masih minim jika dibandingkan dengan wilayah lainnya.
 "Kejahatan curanmor terjadi umumnya di pusat pembelanjaan dan di jalan-jalan sepi." katanya.



 
KAB. TANGERANG
1 Tahun Berjalan, Penerima MBG di Kabupaten Tangerang Capai 300 Ribu Orang

1 Tahun Berjalan, Penerima MBG di Kabupaten Tangerang Capai 300 Ribu Orang

Kamis, 8 Januari 2026 | 21:07

Sudah satu tahun pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) berjalan, penerima manfaat di Kabupaten Tangerang mencapai ratusan ribu.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

PROPERTI
Cuma 300 Jutaan! Hunian Modern Gaya Beverly Hills Hadir di Park Serpong

Cuma 300 Jutaan! Hunian Modern Gaya Beverly Hills Hadir di Park Serpong

Kamis, 8 Januari 2026 | 15:19

Siapa bilang hunian mewah dengan sentuhan ala Beverly Hills harus mahal? LippoLand baru saja membuat gebrakan dengan meluncurkan Wonder Collection, koleksi hunian terbaru di kawasan primadona Park Serpong Tangerang

TANGSEL
Atasi Sampah, Pemkot Tangsel Targetkan Seluruh Fasilitas Publik hingga Perkantoran Dipasang Biopori

Atasi Sampah, Pemkot Tangsel Targetkan Seluruh Fasilitas Publik hingga Perkantoran Dipasang Biopori

Kamis, 8 Januari 2026 | 23:33

Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang (DCKTR) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) kini bersiap mereplikasi secara masif Program Biopori sebagai upaya mengatasi krisis sampah yang terjadi di wilayah tersebut.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill