Connect With Us

Polisi Selidiki Aksi Gangster Bersajam di Klinik Tigaraksa Tangerang

Rangga Agung Zuliansyah | Rabu, 12 Januari 2022 | 14:59

Sekelompok gangster menggenggam senjata tajam jenis celurit saat menjalani aksinya di Klinik Tigaraksa, Kabupaten Tangerang. (@TangerangNews / Rangga A Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Aksi gangster bersenjata tajam di Klinik Pratama Citra Omega, Kecamatan Tigaraksa, Kabupaten Tangerang, yang merampas ponsel warga, Selasa 11 Januari 2022, kini tengah ditangani polisi.

Kapolres Tangerang Kombes Zain Dwi Nugroho menerangkan, dalam rekaman CCTV di lokasi ada dua pelaku yang berupaya melakukan pencurian.

"Sudah dicek ke TKP, benar telah terjadi pencurian dengan kekerasan terhadap dua anak remaja," katanya seperti dilansir dari Detik, Rabu 12 Januari 2022.

Menurut Kapolres, pihaknya sudah mengumpulkan barang bukti dan alat bukti yang didapati dari TKP. Kini petugas sedang mendalami kasus tersebut.

"Saat ini kita sedang dalami dari barang bukti dan alat bukti lainnya untuk dapat diungkap pelakunya," tambahnya.

BISNIS
Perkuat Jaringan Layanan, WOM Finance KC Tigaraksa Pindah ke Lokasi Strategis di Cikupa

Perkuat Jaringan Layanan, WOM Finance KC Tigaraksa Pindah ke Lokasi Strategis di Cikupa

Kamis, 22 Januari 2026 | 15:01

PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOM Finance) resmi mengumumkan perpindahan Kantor Cabang (KC) Tangerang 4 Tigaraksa ke lokasi baru yang lebih strategis, demi memberikan pelayanan yang lebih prima dan nyaman bagi nasabah.

BANTEN
Java Jazz 2026 Geser ke Banten, Gubernur Minta Pengelola Promosikan Wisata Lokal

Java Jazz 2026 Geser ke Banten, Gubernur Minta Pengelola Promosikan Wisata Lokal

Jumat, 23 Januari 2026 | 20:03

Untuk pertama kalinya dalam sejarah sejak tahun 2005, perhelatan musik bergengsi Java Jazz Festival 2026 resmi akan digelar di luar Jakarta.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill