Connect With Us

Berburu Takjil di Pasar Lama Tangerang, Warga Abaikan PSBB

Achmad Irfan Fauzi | Jumat, 24 April 2020 | 18:33

Suasana Pedagang Takjil dan pembeli di kawasan kuliner Pasar Lama Kota Tangerang, Jumat (24/4/2020). (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com– Meskipun sedang pandemi COVID-19, kawasan kuliner Pasar Lama, Kota Tangerang masih dipadati warga yang akan berburu takjil untuk menu berbuka puasa, Jumat (24/4/2020)

Sayangnya, keramaian pembeli ini tidak memperdulikan aturan pembatasan sosial berskala besar (PSBB). Mereka tidak menjaga jarak fisik ( physical distancing ) sehingga sangat beresiko terjadi penularan virus Corona.

Suasana Pedagang Takjil dan pembeli di kawasan kuliner Pasar Lama Kota Tangerang, Jumat (24/4/2020).

Berburu takjil jelang berbuka puasa sudah menjadi tradisi masyarakat di sekitar Pasar Lama, Kota Tangerang ini.

"Kami masih cari takjil untuk menu berbuka puasa bersama keluarga," ujar Erwin, warga Perintis, Kota Tangerang kepada TangerangNews. 

Suasana Pedagang Takjil dan pembeli di kawasan kuliner Pasar Lama Kota Tangerang, Jumat (24/4/2020).

Selain pembeli, Pasar Lama juga masih ramai pedagang yang takjil. Winda, salah seorang penjual takjil mengaku menu takjil yang dijualnya di hari perdana puasa ini ramai pembeli. 

"Alhamdulillah. Sudah ramai pembeli di hari puasa. Saya kira sepi. Ternyata laris," katanya. (RMI/RAC)

KAB. TANGERANG
Dinkes Kabupaten Tangerang Perkuat Faskes Antisipasi Virus Nipah

Dinkes Kabupaten Tangerang Perkuat Faskes Antisipasi Virus Nipah

Jumat, 30 Januari 2026 | 20:29

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tangerang mulai memperkuat fasilitas kesehatan (faskes) sebagai upaya mengantisipasi potensi temuan penyebaran virus Nipah di wilayahnya.

KOTA TANGERANG
Polisi Bongkar Peredaran Sabu 27 Kg dalam Kemasan Teh China di Tangerang, Nilainya Tembus Rp41,7 Miliar

Polisi Bongkar Peredaran Sabu 27 Kg dalam Kemasan Teh China di Tangerang, Nilainya Tembus Rp41,7 Miliar

Jumat, 30 Januari 2026 | 19:02

Dari operasi di dua lokasi berbeda, petugas menyita 27,168 kilogram sabu dan 5.000 butir psikotropika jenis Happy Five (H5) dari tangan dua tersangka berinisial D , 36, dan S, 45.

BANTEN
Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:11

Pemerintah Provinsi Banten turut membantu mengatasi sampah di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dengan mulai mendistribusikan fasilitas Toren Pupuk Organik Cair (POC) dan sistem Biogas.

SPORT
Suporter Persita dan Persija Ricuh Usai Pertandingan di Tangerang

Suporter Persita dan Persija Ricuh Usai Pertandingan di Tangerang

Jumat, 30 Januari 2026 | 23:30

Keributan antar suporter mewarnai berlangsungnya pertandingan pekan ke-19 BRI Super League 2025/2026 yang mempertemukan Persita Tangerang vs Persija Jakarta di Stadion Indomilk Arena, Kabupaten Tangerang pada Jumat 30 Januari 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill