Connect With Us

Tangsel Berkomitmen Bantu Sekolah Swasta

Denny Bagus Irawan | Rabu, 12 Agustus 2015 | 21:45

Airin menulis (Dens Bagoes Irawan / TangerangNews)

 

TANGERANG SELATAN-Pemerintah Kota Tangerang Selatan berkomitmen akan tetap membantu sekolah swasta untuk mendapatkan bantuan pendidikan baik dalam bentuk Bosda maupun dana dari pusat.

 

Hal tersbeut diungkapkan Wali Kota Tangsel, Airin Rachmi Diany saat menghadiri acara halal bihalal guru sekolah swasta se-Kota Tangerang Selatan, Rabu (12/8) di Adzkia Islamic Scool, Yayasan Daarut Tauhid, Ciputat.

 

Hadir dalam kegiatan tersebut, Pengasuh Pondok Pesantren Daarut Tauhidm Abdullah Gymnastiar, Kepala Dinas Pendidikan Kota Tangsel, Mathoda dan sejumlah kepala sekolah SMA  swasta se-Kota Tangerang Selatan.

 

Airin dalam sambutannya mengatakan, kehadiran sekolah swasta tidak dapat dipungikiri, membantu Dinas Pendidikan untuk ikut mencerdaskan generasi muda vdalam meraih pendiidkan. Untuk itu, tugas pemerintah terus memperjuangkan bantuan untuk sekolah-sekolah swasta baik dari dana BOSDA, bantuan APBN, kementrian, provinis maupun dari pemerintah daerah sendiri.

 

“Kami sebagai pemerintah daerah, terus akan membantu sekolah swasta untuk mendapatkan bantuan dana. Meskipun ada aturan yang mengharuskan pemerintah untuk memperhatikan sekolah negeri maupun yang dibawah kemenag dalam arti madrasah ibtidaiya negeri. Namun kami tetap akan memperhatikan bantuan untuk sekolah swasta. Tahun lalu, sudah ada sekolah swasta yang mendapat bantuan pembangunan ruang kelasbaru maupun penambahan ruang kelas,” ungkap Airin.

KAB. TANGERANG
Bupati Tangerang Lantik 22 Pengurus Cabor KONI, Tekankan Pembinaan Atlet Sejak Dini

Bupati Tangerang Lantik 22 Pengurus Cabor KONI, Tekankan Pembinaan Atlet Sejak Dini

Senin, 3 November 2025 | 20:52

Bupati Tangerang Moch Maesyal Rasyid secara resmi melantik 22 pengurus cabang olahraga (cabor) yang tergabung dalam KONI Kabupaten Tangerang untuk masa bakti 2025–2029, Senin 3 November 2025.

OPINI
Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Jumat, 31 Oktober 2025 | 12:05

Sistem birokrasi Indonesia pasca-reformasi dibangun di atas optimisme tinggi terhadap meritokrasi. Konsep ini, yang secara ilmiah berarti sistem yang menempatkan seseorang berdasarkan kemampuan, keahlian, dan kinerja (merit), tertuang dalam UU ASN

TOKOH
Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Senin, 8 September 2025 | 08:52

Kabar duka datang dari keluarga besar Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Banten. Ketua Umum KONI Banten, Edi Ariadi, yang juga mantan Wali Kota Cilegon periode 2016-2021, meninggal dunia pada Senin, 8 September 2025, pagi.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill