Connect With Us

Usaha Percetakan di Jurang Mangu Tangsel Kebakaran Bikin Warga Panik

Yanto | Sabtu, 24 Agustus 2024 | 15:11

Rumah tempat usaha percetakan di Jalan Kaka Tua, Kelurahan Jurang Mangu Timur, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) ludes terbakar, Sabtu 24 Agustus 2024, siang. (@TangerangNews / Yanto)

TANGERANGNEWS.com-Sejumlah warga panik saat mengetahui rumah tempat usaha percetakan di Jalan Kaka Tua, Kelurahan Jurang Mangu Timur, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) kebakaran, Sabtu 24 Agustus 2024, siang.

Peristiwa yang terjadi sekitar pukul 12.30 WIB itu sempat menggegerkan warga sekitar ketika mengetahui api berkobar tinggi.

Tarno warga setempat menjelaskan, saat dirinya berisitirahat di rumah, tiba-tiba ia mendengar teriakan warga telah terjadi kebakaran di tempat usaha percetakan.

"Saya dikagetkan ada yang teriak kebakaran, saat saya cek ternyata tempat usaha percetakan dekat rumah," ujarnya.

Lalu, beberapa jam kemudian pemadam kebakaran Tangerang Selatan merapat ke lokasi langsung berusaha memadamkan api.

"Tadi ada BPBD dengan dua unit mobil, lalu tak berselang lama pemadam kebakaran dari Tangsel juga merapat," imbuhnya.

WISATA
Atria dan Fame Hotel Masuk 10% Terbaik Versi Tripadvisor

Atria dan Fame Hotel Masuk 10% Terbaik Versi Tripadvisor

Jumat, 14 November 2025 | 10:45

Parador Hotels & Resorts kembali mencatatkan prestasi membanggakan di tingkat internasional. Dua hotelnya, Atria Residences Gading Serpong dan Fame Hotel Gading Serpong berhasil meraih penghargaan Tripadvisor Travellers Choice Awards 2025

OPINI
TBC Masih Mengancam, Sinyal Bahaya Kesehatan Warga Lebak

TBC Masih Mengancam, Sinyal Bahaya Kesehatan Warga Lebak

Sabtu, 15 November 2025 | 21:25

Kasus penyakit Tuberkulosis (TBC) yang masih tinggi di Lebak, Banten semestinya menjadi perhatian khusus bagi pemerintah.

AYO! TANGERANG CERDAS
Tak Ada Bocoran, Kemendikdasmen Sebut Soal TKA Berbeda Tiap Perangkat

Tak Ada Bocoran, Kemendikdasmen Sebut Soal TKA Berbeda Tiap Perangkat

Selasa, 4 November 2025 | 12:56

Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) meminta para siswa yang akan mengikuti Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk tidak terpancing mencari bocoran soal.

TEKNO
Telkomsel-UNPAM Kolaborasi Digital, Hadirkan Kartu Khusus Mahasiswa dengan Kuota Super Murah

Telkomsel-UNPAM Kolaborasi Digital, Hadirkan Kartu Khusus Mahasiswa dengan Kuota Super Murah

Senin, 10 November 2025 | 20:38

Telkomsel secara resmi menjalin kemitraan strategis dengan Universitas Pamulang (UNPAM) melalui penandatanganan nota kesepahaman (MoU) yang bertujuan untuk mengakselerasi transformasi digital di lingkungan kampus.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill