Connect With Us

Upacara Bendera Diatas Air Digelar di Tangsel

| Rabu, 17 Agustus 2011 | 15:50

Upacara diatas air. (tangerangnews / danang)

TANGERANG-Mengadakan upacara di lapangan terbuka adalah hal yang biasa kita saksikan, bahkan diikuti. Tapi mengadakan upacara dengan mengapung di air adalah hal yang baru, dan merupkan sesuatu yang unik. Seperti yang dilakukan oleh sekumpulan pemuda-pemudi yang tergabung dalam Organisasi Kepemudaan Gugusan Alam Nalar Ekosistem Pemuda Pemudi (OKP GANESPA) Tangerang Selatan (Tangsel), Rabu (17/08).

Ada yang unik ketika melewati Jalan Raya Siliwangi, yang lebih tepatnya ketika melintas disamping Situ Tujuh Muara Pamulang (bersebelahan persis dengan Pamulang Square) sekitar Pukul 08.00 WIB, karena ada sekelompok pemuda-pemudi mengadakan upacara bendera dengan mengapung di air.

Upacara di air ini, merupakan pertama kali diadakan di daerah Tangsel. "Selain dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Negara Republik Indonesia yang ke-66, Ini kami adakan juga sebagai wujud kemerdekaan kami dalam memperjuangkan setu yang ada di Tangerang, khususnya di daerah Pamulang selama 6 tahun, untuk tetap berfungsi sebagaimana fungsinya, yaitu sebagai daerah resapan air. Bukan digunakan oknum-oknum tertentu, yang menjadikannya milik pribadi. Terhitung sudah 26 hektar yang kami amankan." Ujar Umar Maya Ibnu Fajar, ketua Umum OKP Ganespa Tangsel. (NANG)



TANGSEL
TPA Cipeucang Bikin Warga Kena ISPA dan Harga Rumah Turun, Pemkot Tangsel Didugat Rp21,6 miliar

TPA Cipeucang Bikin Warga Kena ISPA dan Harga Rumah Turun, Pemkot Tangsel Didugat Rp21,6 miliar

Jumat, 30 Januari 2026 | 19:30

Warga RW 14 Kelurahan Rawabuntu, Serpong, resmi melayangkan gugatan class action terhadap Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) dan PT Bumi Serpong Damai (BSD).

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

BISNIS
Mau Bisnismu Naik Kelas, Datang ke Pesta Wirausaha TDA Tangerang Raya 

Mau Bisnismu Naik Kelas, Datang ke Pesta Wirausaha TDA Tangerang Raya 

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:14

Bagi para pelaku usaha yang ingin membawa bisnisnya naik kelas, Pesta Wirausaha TDA Tangerang Raya 2026 menjadi ajang yang sayang untuk dilewatkan.

SPORT
Pelatih Persita Puas Meski Tumbang 0-2 dari Persija 

Pelatih Persita Puas Meski Tumbang 0-2 dari Persija 

Sabtu, 31 Januari 2026 | 20:37

Persita Tangerang harus mengakui keunggulan tim tamu Persija Jakarta setelah kalah dengan skor 0-2 pada pekan ke-19 BRI Super League 2025/2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill