Menhub Minta Petugas AOCC Bandara Soekarno-Hatta Tidak Egosentris
Minggu, 3 Juni 2018 | 14:00
TANGERANGNEWS.com-Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi berkoordinasi dengan petugas Airport Operation Control Center (AOCC) yang menjadi pusat kendali di Bandara Soekarno Hatta, saat melakukan sidak persiapan mudik, Minggu (3/6/2018).

