Connect With Us

Mengenal Istilah Apple Cheeks yang Lagi Tren

Fahrul Dwi Putra | Kamis, 15 September 2022 | 11:27

Tangkapan layar konten Apple Cheeks di TikTok. (Fahrul Dwi Putra / @TangerangNews.com)

TANGERANGNEWS.com-Tahukah Anda dengan istilah Apple Cheeks. Bahasa gaul yang sedang tren ini muncul dalam kehidupan sehari-hari.

Istilah Apple Cheeks dipopulerkan oleh para konten kreator terutama di TikTok. Rupanya, istilah ini berasal dari bahasa Inggris yang mendefinisikan pipi apel.  

Artinya, seseorang yang memiliki pipi apel akan terlihat ketika sedang tersenyum. Cirinya yakni adanya tulang pipi yang menonjol saat tersenyum.

Dari pipi yang menonjol itu akan terlihat membentuk seperti buah apel, yang kemudian disebut sebagai Apple Cheeks Face.

Biasanya orang yang terlihat Apple Cheeks memiliki tulang pipi yang tajam. Senyum pipi apel faktor genetik.

Meski faktor gen, senyum pipi apel ini bisa didapat melalui riasan wajah atau make up, yang cukup dengan blush on pada pipi.

Merias wajah untuk menghasilkan pipi apel itu perlu fokus demi hasil yang maksimal. Sebab, jika tidak justru akan membuat wajah terlihat chubby

Tipsnya, silakan hindari penggunaan blush on dengan tebal pada area puncak tulang pipi. 

Dengan begitu, posisi wajah terlihat kecil dan natural, sehingga dapat terbentuknya Apple Cheeks.

Selain itu, fokuskan blush on hanya pada area tulang pipi. Cara ini dipakai saat meletakkan contour atau bronzer saat make up.

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

KAB. TANGERANG
Puluhan Tahun Diabaikan, Jalan Perbatasan Bogor–Tangerang Dibangun Tahun Ini

Puluhan Tahun Diabaikan, Jalan Perbatasan Bogor–Tangerang Dibangun Tahun Ini

Sabtu, 31 Januari 2026 | 20:51

Ruas Jalan Maloko–Dangdang yang selama puluhan tahun rusak dan nyaris tak tersentuh pembangunan dipastikan akan diperbaiki pada 2026 melalui rencana kolaborasi antarpemerintah daerah.

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

SPORT
Pelatih Persita Puas Meski Tumbang 0-2 dari Persija 

Pelatih Persita Puas Meski Tumbang 0-2 dari Persija 

Sabtu, 31 Januari 2026 | 20:37

Persita Tangerang harus mengakui keunggulan tim tamu Persija Jakarta setelah kalah dengan skor 0-2 pada pekan ke-19 BRI Super League 2025/2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill