Connect With Us

Peringatan Dini BMKG: Tangerang Berpotensi Hujan Petir dan Angin Kencang

Fahrul Dwi Putra | Selasa, 6 Desember 2022 | 11:36

Ilustrasi hujan petir. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca Jabodetabek, Selasa 6 Desember 2022, berpotensi hujan.

Hujan dengan intensitas ringan diprediksi merata hingga ke wilayah Kota Tangerang, pada siang hingga sore hari. Kemudian pada malam harinya, hujan dengan intensitas sedang diperkirakan kembali membasahi wilayah tersebut.

BMKG juga mengeluarkan peringatan dini cuaca untuk wilayah Banten.

"Waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di sebagian wilayah Kota Tangerang sekitarnya," demikian isi peringatan dini dalam laman resmi BMKG, Selasa, 6 Desember 2022.

Wilayah yang disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Kabupaten Tangerang, dan Kota Tangerang Selatan. Demikian prakiraan cuaca yang telah dirilis oleh BMKG, tetaplah waspada saat keluar rumah.

OPINI
Penutupan TPA Cipeucang dan Kegagalan Antisipasi Masalah Publik di Tangerang Selatan

Penutupan TPA Cipeucang dan Kegagalan Antisipasi Masalah Publik di Tangerang Selatan

Selasa, 23 Desember 2025 | 20:09

Penutupan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipeucang di Kota Tangerang Selatan belakangan ini memicu krisis pengelolaan sampah yang cukup serius. Dampak dari kebijakan tersebut terlihat dari munculnya tumpukan sampah di berbagai jalan

TEKNO
Abadikan Liburan Bak Fotografer Profesional, vivo V60 Series Hadirkan Teknologi Kamera ZEISS dan AI

Abadikan Liburan Bak Fotografer Profesional, vivo V60 Series Hadirkan Teknologi Kamera ZEISS dan AI

Jumat, 26 Desember 2025 | 17:59

vivo Indonesia resmi menghadirkan vivo V60 Series, sebuah generasi baru smartphone yang dirancang khusus sebagai "holiday kit" terbaik, untuk mengabadikan momen liburan dengan lebih jernih, kreatif, dan bermakna.

WISATA
13,8 Juta Wisatawan Datangi Kota Tangerang pada 2025, Didominasi Wisata Belanja ke Tangcity Mall

13,8 Juta Wisatawan Datangi Kota Tangerang pada 2025, Didominasi Wisata Belanja ke Tangcity Mall

Kamis, 1 Januari 2026 | 22:44

Kota Tangerang terus menunjukkan daya tariknya sebagai salah satu destinasi wisata urban favorit di Jabodetabek dan sekitarnya.

AYO! TANGERANG CERDAS
Daftar SMA Paling Berprestasi di Kota Tangerang, Bisa Jadi Acuan SPMB 2026

Daftar SMA Paling Berprestasi di Kota Tangerang, Bisa Jadi Acuan SPMB 2026

Selasa, 30 Desember 2025 | 14:17

Para siswa kelas 9 di Kota Tangerang tengah bersiap melanjutkan pendidikan ke jenjang SMA menjelang SPMB 2026. Tentunya, sekolah dengan rekam jejak prestasi menjadi incaran.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill