Connect With Us

Realisasi Investasi di Kabupaten Tangerang Capai Rp6,8 Triliun, Terbesar Sejak 3 Tahun Terakhir

Dimas Wisnu Saputra | Kamis, 11 Mei 2023 | 19:20

Kepala DPMPTSP Kabupaten Tangerang Soma Atmaja menandatangani kerjasama Gerai Pelayanan Publik dengan Mal Ciputra, Rabu 10 Mei 2023. (@TangerangNews / Dimas Wisnu Saputra)

TANGERANGNEWS.com-Target investasi Kabupaten Tangerang yang terealisasi sebesar 30,4 persen atau sebesar Rp6,8 Triliun pada triwulan pertama 2023.

"Target dari Provinsi Banten untuk Kabupaten Tangerang senilai Rp22,5 triliun, yang terealisasi Rp6,8 triliun," ucap Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Tangerang Soma Atmaja kepada Tangerangnews.com, Kamis 11 Mei 2023.

Soma mengatakan, triwulan ini adalah hasil tertinggi selama 3 tahun terakhir untuk Kabupaten Tangerang.

Pihaknya, juga terus berusaha meningkatkan investasi di Kabupaten Tangerang dari berbagai bidang.

Dengan begitu, nantinya Kabupaten Tangerang terus maju ke depan di Provinsi Banten.

"Kami terus berusaha untuk menjadikan kabupaten Tangerang menjadi nomor satu di Provinsi Banten,"pungkasnya.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

KAB. TANGERANG
Evakuasi Korban Banjir Terkendala Perlengkapan, Wabup Tangerang Instruksikan Tambah Perahu

Evakuasi Korban Banjir Terkendala Perlengkapan, Wabup Tangerang Instruksikan Tambah Perahu

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:20

Wakil Bupati Tangerang Intan Nurul Hikmah menginstruksikan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) untuk menambah unit perahu karet guna mempercepat penanganan evakuasi warga yang terdampak banjir.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

PROPERTI
Sinar Mas Land Rilis Royal Key, Tawarkan Properti Premium Mulai Rp1,1 Miliar dan Diskon hingga 26%

Sinar Mas Land Rilis Royal Key, Tawarkan Properti Premium Mulai Rp1,1 Miliar dan Diskon hingga 26%

Kamis, 22 Januari 2026 | 19:04

Sinar Mas Land secara resmi membuka gerbang kepemilikan properti tahun 2026 melalui peluncuran program nasional bertajuk Royal Key.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill