Connect With Us

Ketua DPRD Kota Tangerang Dilantik Besok

Rangga Agung Zuliansyah | Selasa, 30 September 2014 | 16:47

Herry Rumawatine Serahkan Mobil Dinas (Rangga A Zuliansyah / TangerangNews)

 
TANGERANG-Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang definitif diagendakan untuk dilantik pada, Rabu (1/10)  besok, setelah jabatan tersebut sempat kosong selama satu bulan pasca pengambilan sumpah jabatan anggota DPRD periode 2014-2019.

 Empat legislator yang akan menduduki kursi pimpinan dalam parlemen di Kota Tangerang ini, adalah Suparmi sebagai ketua yang berasal dari PDI Perjuangan, Hapipi sebagai Wakil Ketua I dari Partai Golkar,  Nurhadi  sebagai Wakil Ketua II dari Partai Gerindra, serta Dedi Candra Wijaya sebagai Wakil Ketua III dari PPP.

 Sekretaris Dewan (Sekwan) Kota Tangerang Emed Mashuri mengatakan, keempat pemimpin dewak ini akan dilantok ileh Kepala Pengadilan Negeri (PN) Tangerang di Gedung DPRD Kota Tangerang.

 "Pelantikan dilaksanakan besok, acara dimulai pukul 09.00 WIB. Acara pelantikan itu juga kiranya akan dihadiri Wali Kota dan Wakil Wali Kota setempat, seluruh kepala SKPD, unsur muspida, dan tokoh masyarakat ," ujarnya,

 Setelah resmi dilantik, para pemimpin DPRD definitif akan segera mengagendakan pembahasan kerja, diantaranya adalah pembentukan alat kelengkapan dewan serta tatib.  Karena beberapa agenda kerja harus segera diselesaikan, yakni penyusunan APBD-P 2014 dan APBD Murni 2015,” jelas Emed.
 
TagsDPRD
BANTEN
Tanggapi Komentar Miring Soal Cak Imin, PKB Banten Suruh Gus Ipul Buat Partai Sendiri

Tanggapi Komentar Miring Soal Cak Imin, PKB Banten Suruh Gus Ipul Buat Partai Sendiri

Selasa, 30 April 2024 | 00:46

Ketua DPW Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Banten Ahmad Fauzi menanggapi sikap Gus Syaifullah Yusuf (Ipul) yang kerap bersuara miring akan kepemimpinan Gus Muhaimin Iskandar (Cak Imin) di partai tersebut.

TEKNO
Kerap Rugikan Konsumen, Pelaku Usaha RT/RW Net Diimbau Ikuti Aturan Kemenkominfo

Kerap Rugikan Konsumen, Pelaku Usaha RT/RW Net Diimbau Ikuti Aturan Kemenkominfo

Kamis, 25 April 2024 | 14:20

Baru-baru ini kembali mencuat maraknya praktik ilegal RT/RW Net. Sebab, praktik ilegal ini tak hanya merugikan penyelenggara jasa telekomunikasi, juga berdampak negatif bagi konsumen di Indonesia.

PROPERTI
AMMAIA Ecoforest Hadirkan Hunian Eksklusif Sejuk dan Ramah Lingkungan di Tangerang, Mulai dari Rp1,8 Miliar

AMMAIA Ecoforest Hadirkan Hunian Eksklusif Sejuk dan Ramah Lingkungan di Tangerang, Mulai dari Rp1,8 Miliar

Rabu, 24 April 2024 | 21:36

Astra Land Indonesia (ALI) melalui kerjasama dua developer properti terkemuka Astra Property dan Hongkong Land, menghadirkan kawasan perumahan eksklusif bernama AMMAIA Ecoforest, di kawasan Suvarna Sutera, Cikupa, Kabupaten Tangerang.

KAB. TANGERANG
Perumahan Grand Harmoni 2 Balaraja Tangerang Kebanjiran, Warga: Ini Paling Parah

Perumahan Grand Harmoni 2 Balaraja Tangerang Kebanjiran, Warga: Ini Paling Parah

Senin, 29 April 2024 | 23:00

Banjir melanda Perumahan Grand Harmoni 2 di Desa Bunar, Kecamatan Balaraja, Kabupaten Tangerang, Senin 29 April 2024.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill