Connect With Us

Yayasan SMA Budi Luhur Dibobol Maling

| Selasa, 28 April 2009 | 16:41

TANGERANGNEWS-Yayasan SMA Budi Luhur yang berlokasi di Jalan Karang Tengah, CIledug, Tangerang, Senin (27/04) pagi dibobol maling. Berdasarkan hasil olah TKP yang dilakukan petugas Polsek Ciledug, pelaku yang diperkirakan berjumlah lebih dari satu orang ini berhasil masuk ke dalam lokasi dengan cara merusak dan memotong kawat tembok serta rantai pintu. Usai mengambil sejumlah harta bendas di lokasi komplotan pencuri ini segera melarikan diri. Menurut keterangan salah seorang pihak sekolah, Drs. I Nyoman Jiwa,43, warga Jl. Nurul Pataya RT. 01/14 Karang Tengah Tangerang, kerugian yang diderita akibat pencurian ini berupa satu unit CPU computer dan 4 unit LCD proyektor.Kasus ini hingga kini masih dalam penanganan Polsek Ciledug. (zokel)
KOTA TANGERANG
IKEA Alam Sutera Tangerang Kebanjiran, Air Sampai Masuk ke Basement

IKEA Alam Sutera Tangerang Kebanjiran, Air Sampai Masuk ke Basement

Minggu, 6 Juli 2025 | 21:54

Hujan deras yang mengguyur wilayah kota Tangerang dan sekitarnya sejak sore tadi menyebabkan banjir melanda berbagai kawasan di Kota Tangerang termasuk Alam Sutera, Minggu 6 Juli 2025.

OPINI
Menggugat "Gampang" di Tangerang Antara Kewajiban dan Ilusi Prestasi

Menggugat "Gampang" di Tangerang Antara Kewajiban dan Ilusi Prestasi

Jumat, 4 Juli 2025 | 19:32

Pemerintah Kota Tangerang secara gencar menggaungkan trilogi programnya: Gampang Sembako, Gampang Kerja, dan Gampang Sekolah. Narasi "kemudahan" ini, pada pandangan pertama, mungkin tampak sebagai cerminan kepedulian dan inovasi pemerintah daerah

NASIONAL
Ada Anomali, BMKG Ungkap Penyebab Hujan Masih Terjadi di Musim Kemarau Juli 2025

Ada Anomali, BMKG Ungkap Penyebab Hujan Masih Terjadi di Musim Kemarau Juli 2025

Senin, 7 Juli 2025 | 10:01

Memasuki awal Juli 2025 yang seharusnya menjadi awal musim kemarau, hujan dengan intensitas tinggi justru masih mengguyur sejumlah wilayah Indonesia.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill