Connect With Us

Kasat Lantas Ancam Bongkar Trotoar ke Gading Serpong

| Rabu, 28 November 2012 | 17:47

Pamudji. (tangerangnews / dira)


TANGERANG-Kasat Lantas Polres Metro Kota Tangerang AKBP Pamudji mengatakan, akan membongkar trotoar yang ada di lampu merah arah masuk ke Gading Serpong dari arah Kota Tangerang. Ancaman itu dilakukan, lantaran Pamudji merasa, kemacetan sengaja dibuang oleh Dinas Perhubungan Kota Tangsel ke arah Kota Tangerang.

“Iya, masak yang mau ke Serpong dari Gading Serpong, tidak bisa langsung ke kanan. Harus mutar dulu ke Tipiko arah ke Kota Tangerang, sehingga yang terlihat macet di kita. Sebentar lagi kita bongkar,” ujar Pamudji.
 
Kekesalan tersebutlah yang membuat dirinya mengundang Dinas Perhubungan Kota Tangsel dan petugas Polresta Kabupaten Tangerang. “Sudah kita kumpulkan, termasuk dari Dinas Provinsi Banten,” terangnya.  
TANGSEL
Siapkan Anggaran Khusus, Pemkot Tangsel Gandeng BRIN dan ITI Atasi Masalah Air Lindi Sampah

Siapkan Anggaran Khusus, Pemkot Tangsel Gandeng BRIN dan ITI Atasi Masalah Air Lindi Sampah

Kamis, 6 November 2025 | 21:25

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangsel menggandeng Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) serta Institut Teknologi Indonesia (ITI) untuk mencari solusi pengangkutan dan penanganan cairan limbah hasil timbunan sampah di TPA Cipeucang.

WISATA
Taman Rasa Gading Serpong, Surga Kuliner Spot Nongkrong Pecinta Makan Enak

Taman Rasa Gading Serpong, Surga Kuliner Spot Nongkrong Pecinta Makan Enak

Jumat, 7 November 2025 | 20:19

Gading Serpong punya destinasi kuliner baru yang siap menggoyang lidah para pecinta makan enak. Nama tempatnya Taman Rasa.

KOTA TANGERANG
Razia Pajak di Daan Mogot, Puluhan Kendaraan Terjaring Samsat Cikokol

Razia Pajak di Daan Mogot, Puluhan Kendaraan Terjaring Samsat Cikokol

Selasa, 11 November 2025 | 17:25

Petugas Samsat Cikokol menggelar razia pemeriksaan pajak kendaraan bermotor di Jalan Daan Mogot, Kota Tangerang, Selasa 11 November 2025.

BANDARA
Intip Wajah Baru Terminal 1C Bandara Soetta, Padukan Arsitektur Nusantara dan Fasilitas Modern

Intip Wajah Baru Terminal 1C Bandara Soetta, Padukan Arsitektur Nusantara dan Fasilitas Modern

Selasa, 11 November 2025 | 21:37

Terminal 1C Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta), Kota Tangerang kini resmi memasuki fase operasional penuh.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill