Connect With Us

JOKO KIRMANTO : KAMI TAK AKAN PAKSA PENGUNGSI

| Jumat, 3 April 2009 | 20:16

TANGERANGNEWS.COM-Pemerintah siapkan lahan seluas 3.670 meter persegi di RT 1/11 Keluarahan Pisangan, Kecamatan Ciputat Timur sebagai lahan alternatif tempat pengungsian. Rencananya, besok sebanyak 903 pengungsi akan menempati tempat tinggal mereka sementara selama kurang lebih satu tahun hingga proses pembangunan dan pergantian administrasi rumah mereka selesai. Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto mengatakan, lahan tersebut di sediakan sebagai tempat bila nantinya tempat pengungsian di Wisma Kerta Mukti tidak mencukupi menampung para pengungsi. “Kita sudah siapakan lahan cadangan untuk mendirikan barak alternatif bila lokasi yang saat ini tidak mencukupi,” kata Djoko saat meninjau tempat penampungan sementara sore ini. Mengenai maraknya penolakan pengungsi untuk menempati lokasi di Wisma Kerta Mukti, Djoko mengatakan, Bila memang saat relokasi nanti di lakukan dan pengungsi tidak ingin pindah maka pihaknya pun tidak akan memaksa. “Tidak akan ada paksaan,” ucapnya. Sementara itu tampak sejumlah bangunan seperti rumah semi permanen sedang dibangun di Wisma Kerta Mukti. (den)
TOKOH
Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Senin, 8 September 2025 | 08:52

Kabar duka datang dari keluarga besar Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Banten. Ketua Umum KONI Banten, Edi Ariadi, yang juga mantan Wali Kota Cilegon periode 2016-2021, meninggal dunia pada Senin, 8 September 2025, pagi.

TANGSEL
Pemkot Tangsel Bakal Tebus Lahan 6 KK Terdampak Lingkungan di TPA Cipeucang

Pemkot Tangsel Bakal Tebus Lahan 6 KK Terdampak Lingkungan di TPA Cipeucang

Selasa, 4 November 2025 | 17:59

Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) memastikan langkah konkret dalam menangani dampak lingkungan dari Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipeucang.

MANCANEGARA
Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Senin, 20 Oktober 2025 | 12:07

Perusahaan makanan laut asal Seattle, Amerika Serikat (AS), Aquastar, melakukan penarikan sukarela (voluntary recall) terhadap sejumlah produk udang beku yang dijual di berbagai toko ritel besar di seluruh negeri.

WISATA
Travel Malang Juanda Nahwa Travel – Pesan Online, Berangkat Langsung!

Travel Malang Juanda Nahwa Travel – Pesan Online, Berangkat Langsung!

Selasa, 4 November 2025 | 10:49

Buat kamu yang sering bepergian dari Malang ke Bandara Juanda, pasti tahu betapa pentingnya memilih jasa transportasi yang tepat. Nahwa Travel hadir untuk menjawab kebutuhan itu dengan layanan Travel Malang Juanda yang cepat

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill