-
Jumat, 4 Juli 2025 | 12:22
138 Tahun Berdiri Del Monte Foods Dinyatakan Bangkrut, Begini Nasib Produknya di Indonesia
Del Monte Foods, perusahaan makanan kaleng asal Amerika Serikat yang telah berdiri selama 138 tahun, resmi mengajukan kebangkrutan. Keputusan ini mengejutkan banyak pihak
-
Jumat, 4 Juli 2025 | 11:44
Masuk di Film The Old Guard 2, Benarkah Serpong Punya Fasilitas Nuklir? Ini Faktanya
Film The Old Guard 2 tengah menjadi buah bibir di kalangan warganet Indonesia setelah menjadikan Jakarta dan Serpong sebagai latar utama dalam sejumlah adegannya.
-
Jumat, 4 Juli 2025 | 11:07
Andra Soni Sebut Pendapatan Guru di Banten Tertinggi Kedua di Bawah Jakarta
Gubernur Banten Andra Soni menyebut pendapatan guru di Provinsi Banten merupakan yang tertinggi kedua di Indonesia, hanya satu tingkat di bawah DKI Jakarta.
-
Jumat, 4 Juli 2025 | 10:50
Jumlah Pemilihnya Bertambah, Golkar Nilai Jadi Peluang untuk Politisi Perempuan di Kota Tangerang
Peluang keterwakilan politisi perempuan di Kota Tangerang diperkirakan semakin meningkat pada Pemilihan Umum (Pemilu) mendatang.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 22:02
The Exquis Lifestyle Park, Produk Komersial Modern Baru Seluas 1,4 Hekatre di BSD City
BSD City terus berkembang sebagai mega township dan menjadi salah satu kawasan hunian serta bisnis terintegrasi terbesar di Indonesia dengan total populasi mencapai hingga 500.000 jiwa.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 20:59
Segera Disalurkan, Pemkab Tangerang Cek Kualitas Beras Bulog untuk 131.857 BPB
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang bersama Perum Bulog Cabang Tangerang melakukan pengecekan kualitas dan kuantitas beras bantuan pangan alokasi Juni-Juli 2025.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 20:40
Sempat Diprotes Warga, Pemkot Tangerang Pastikan Incinerator TPS3R Cipondoh Ramah Lingkungan
Uji coba teknologi pengolahan sampah terbaru berjenis incinerator di Tempat Pengelolaan Sampah Reduce, Reuce, Recycle (TPS3R) Mutiara Banga Cipondoh, Kota Tangerang tetap berjalan, meski sempat mendapat protes dari sejumlah warga.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 20:19
Pengajar Hadroh Tangsel Cabuli 4 Bocah Laki-laki di Tangerang, Modus Rayu Pakai Game
Seorang pengajar hadroh berinisial AAM, 35, melakukan perbuatan bejatnya kepada empat bocah laki-laki di sebuah kontrakan Kampung Buaran, Kelurahan Serua, Kecamatan Ciputat.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 19:52
Polisi Tangkap 11 Penyalur Pekerja Migran Ilegal di Bandara Soetta, Korbannya 340 Orang
Polisi Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) mengamankan 11 orang tersangka dugaan kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO), yang menyalurkan pekerja migran Indonesia secara non prosedural atau ilegal.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 19:26
PU Tangsel Sebut Banjir di Taman Kota 1 Akibat Penyempitan Aliran Kali Angke
Kepala Dinas Sumber Daya Air Bina Marga dan Bina Konstruksi (DSDABMBK) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Robby Cahyadi angkat bicara terkait banjir yang melanda kawasan Taman Kota 1 BSD, Jalan Letjen Sutopo, Kelurahan Lengkong Wetan
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 19:09
Taman Kota 1 BSD Banjir, DPRD Tangsel Kritisi Kinerja PU
Anggota DPRD Tangsel Alex Prabu dari dapil Serpong buka suara terkait banjir yang terjadi di Taman Kota 1 BSD, di Jalan Letjen Sutopo, Kelurahan Lengkong Wetan, Kecamatan Serpong.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 18:20
Paramount Petals Perangi Stunting di Curug, Ambil Peran Orang Tua Asuh Balita
Komitmen nyata untuk menciptakan generasi sehat kembali ditunjukkan Paramount Petals. Berkolaborasi dengan Bethsaida Hospital, Kecamatan Curug, dan Puskesmas Curug, pengembang properti ini menggelar Program Pengentasan Stunting
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 17:49
Mantan Bupati Serang Ratu Tatu Raih Penghargaan Ganesa Wirya Jasa Utama dari ITB
Bupati Serang periode 2016–2025 Ratu Tatu Chasanah dianugerahi penghargaan Ganesa Wirya Jasa Utama dari Institut Teknologi Bandung (ITB).
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 17:03
Bantu Atasi Banjir, Lippo Karawaci Siap Serahkan Fasos-Fasum ke Pemkab Tangerang
Pengembang Lippo Karawaci menyatakan siap untuk menyerahkan fasilitas sosial dan fasilitas umum (fasos-fasum) kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang secara bertahap.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 16:49
Pengepul Besi di Serpong Dikejutkan Karung Berisi Mortir, Diduga Dibawa Pemulung
Sebuah penemuan mengejutkan terjadi di sebuah lapak pengepul besi tua di wilayah Kelurahan Ciater, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 10:29
Dinilai Kualitas Tenaga Kerja Rendah, 1 Juta Sarjana Menganggur di Indonesia
Jumlah pengangguran lulusan sarjana di Indonesia menembus angka 1,01 juta orang. Data ini disampaikan langsung oleh Menteri Ketenagakerjaan Yassierli dalam Kajian Tengah Tahun (KTT) INDEF 2025 yang digelar secara virtual, Rabu, 2 Juli 2025.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 10:10
Hadir Lagi, Ada Wahana VR 5D Kisah Nabi dan Rasul di Festival Al-A'zhom 2025
Wahana Virtual Reality 5D Kisah Nabi dan Rasul kembali memeriahkan perhelatan Festival Al-A’zhom ke-12, yang sudah berlangsung sejak 26 Juni hingga 6 Juli 2025, mendatang.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 09:51
PLN UP3 Teluk Naga Siagakan Listrik di Masjid Selama Bulan Muharram
Memasuki Bulan Muharram, PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Teluk Naga melakukan siaga kelistrikan di rumah ibadah, termasuk Masjid Kasepuhan Tangerang Raya yang menjadi pusat kegiatan keagamaan di wilayahnya.
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 09:12
PLN UID Banten Resmikan Kids Corner dan Salurkan Bantuan untuk Anak-Anak Berprestasi
Sebagai wujud tanggung jawab sosial perusahaan, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Banten melalui Persatuan Istri Karyawan dan Karyawati (PIKK) bersama Srikandi PLN UID Banten menggelar kegiatan bakti sosial
-
Kamis, 3 Juli 2025 | 08:41
Majukan Industri Tekstil, PLN Banten Lakukan Tambah Daya untuk PT Sulindafin Tangerang
PT PLN (Persero) melalui Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Cikokol memberikan kemudahan layanan penambahan daya listrik kepada pelanggan industri, PT Sulindafin, yang beroperasi di wilayah Tangerang.

-
Ahli Tata Kota Sebut Banjir di Kota Tangerang Akibat Pengembang Kurang Perhatikan Drainase
-
Tempat Lahirnya Ulama Besar, Menag Minta Banten Tetap Toleran
-
Cluster Allurea Ludes Dalam Sebulan, Asthara Skyfront City Bukukan Penjualan Rp320 Miliar
-
YouTube Bakal Batasi Monetisasi Konten AI dan Video Tidak Orisinal Mulai 15 Juli 2025
-
BMKG Peringatkan Potensi Hujan Lebat Meski Sudah Pertengahan Musim Kemarau