Connect With Us

Ini Jadwal & Tahapan Pilkada Tangsel 2015

Putri Rahmawati | Rabu, 6 Mei 2015 | 11:14

Ilustrasi Pilkada (Dira Derby / TangerangNews)



TANGSEL-Pagelaran Pilkada Tangsel akan sampai pada fase debat publik antar pasangan calon pada 27 Agustus - 5 Desember 2015 mendatang. Sedangkan pemungutan suara- akan dilakukan pada 9 Desember 2015. Berikut adalah jadwal dan tahapannya yang bersumber dari KPU Kota Tangsel :

1.  PERSIAPAN

 

*18 Februari 2015 - 30 April 2015 : Perencanaan Program dan Anggaran

2. *23 Februari 2015 - 30 April 2015 : Penyusunan Peraturan Penyelenggaraan Pemilihan

3. *16 April 2015 - 8 Desember 2015 : Sosialisasi / Penyuluhan / Bimbingan Teknis

4. PEMBENTUKAN PPK DAN PPS 

19 April 2015 - 18 Mei 2015 : Pembentukan PPK dan PPS
    *9 September 2015 - 8 Nopember 2015 : Pembentukan KPPS

5. ANALISA DP4

* 1 Mei 2015 - 2 Nopember 2015 : Pendaftaran Pemantauan Pemilihan
   * 3 Juni 2015 : Penerimaan (Daftar Penduduk Potensial Pemilih Pemilahan (DP4)
   * 4 Juni 2015 - 10 Juni 2015 : Analisia DP4
   * 11 Juni 2015 - 19 Juni 2015 : Sinkronisasi DP4 dengan Daftar Pemilih Pemilu Terakhir
   * 20 Juni 2015 - 23 Juni 2015 : Penyampaian Hasil Analisis DP4 dan Hasil Sinkronisasi kepada KPU Provinsi/KIP Aceh dan
KPU/KIP Kabupaten/Kota

* 24 Juni 2015 : Pengumuman Hasil Analisis DP4


6. PEMUTAHKIRAN DATA DAN DAFTAR PEMILIH

* 24 Juni 2015 - 14 Juli 2015:  Penyusunan Daftar Pemilih oleh KPU/KIP Kabupaten/Kota dan Penyampaian kepada PPS
* 15 Juli 2015 - 19 Agustus 2015: Pemutahiran ; Pencocokan Dan Penelitian
* 20 Juli 2015 - 26 Agustus 2015: Penyusunan Daftar Pemilih Hasil Pemutahiran
* 27 Agustus 2015 - 29 Agustus 2015 : Rekapitulasi Hasil Data Pemutahiran tingkat Desa/Kelurahan dan penyampaiannya beserta daftar pemilih hasil pemutahiran ke PPK

* 30 Agustus 2015 - 31 Agustus 2015 : Rekapitulasi Daftar Pemilih hasil Pemutahiran Tingkat Kecamatan
* 1 September 2015 - 2 September 2015 : Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutahiran tingkat kabupaten/kota untuk ditetapkan sebagai Daftar Pemilih Sementara (DPS)

* 2 September 2015 - 3 September 2015 : Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutahiran tingkat provinsi untuk ditetapkan sebagai Daftar Pemilih Sementara (DPS)

* 3 September 2015 - 9 September 2015 : Penyampaian DPS kepada PPS
* 10 September 2015 - 19 September 2015 : Pengumuman dan Tanggapan Masyarakat terhadap DPS
* 20 September 2015 - 25 September 2015 : Perbaikan DPS
* 26 September 2015 - 28 September 2015 : Rekapitulasi DPS Hasil Perbaikan tingkat desa/kelurahan dan penyempaiannya beserta DPS Hasil Perbaikan kepada PPK

* 29 September 2015 - 30 September 2015 : Rekapitulasi DPS Hasil perbaikan tingkat kecamatan
* 1 Oktober 2015 - 2 Oktober 2015 : Rekapitulasi DPS Hasil Perbaikan tingkat kabupaten/kota untuk sitetapkan sebagai DPT
* 3 Oktober 2015 - 12 Oktober 2015 : Penyampaian DPT kepada PPS
* 12 Oktober 2015 - 9 Desember 2015 : Pengumuman DPT oleh PPS
* 3 Oktober 2015 - 4 Oktober 2015 : Rekapitulasi DPT tingkat provinsi
* 13 Oktober 2015 - 20 Oktober 2015 : Pendaftaran Pemilih yang belum terdaftar dalam DPT serta Penyusunan DPTb-1
* 21 Oktober 2015 - 23 Oktober 2015 : Rekapitulasi DPTb-1 tingkat desa/kelurahan dan penyampaiannya beserta DPTb-1 oleh PPS kepada PPK

* 24 Oktober 2015 - 26 Oktober 2015 : Rekapitulasi DPTb-1 tingkat kecamatan
* 27 Oktober 2015 - 28 Oktober 2015 : Rekapitulasi dan penetapan DPTb-1 tingkat kabupaten/kota
* 29 Oktober 2015 - 7 Nopember 2015 : Penyampaian DPTb-1 kepada PPS
* 29 Oktober 2015 - 30 Oktober 2015 : Rekapitulasi DPTb-1 tingkat provinsi
* 7 November 2015 - 9 Desember 2015 : Pengumuman DPTb-1 oleh PPS

7. PENYELENGGARAAN

Syarat dukungan pasangan calon dan perseorangan

* 17 April 2015 : Penerimaan data agregat kependudukan per kecamatan (DAK2) dari pemerintah daerah
* 24 Mei 2015 - 7 Juni 2015 : Pengumunan Penyerahan syarat dukungan
* 16 Juni - 18 Juni : Penyampaian syarat dukungan kepada KPU/KIP Kabupaten/ Kota
* 11 Juni - 15 Juni : Penyerahan syarat dukungan pasangan calon kepada KPU/KIP Kabupaten/ Kota

*7 Juni - 13 Juni : Rekapitulasi tingkat kabupaten/kota

* 14 Juli - 25 Juli : Pengumuman pendafataran pasangan calon

* 26 Juli - 28 Juli : Pendaftaran pasangan calon
* 27 Agustus - 5 Desember : Masa Kampanye

* 27 Agustus - 5 Desember : Debat Publik Antar pasangan calon

* 6 Desember - 8 Desember : Masa Tenang dan pembersihan alat peraga

* 9 Desember 2015 : Pemungutan Suara dan perhitungan suara di TPS

* 9 Desember - 18 Desember 2015 : Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara






KOTA TANGERANG
Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Jumat, 31 Oktober 2025 | 22:20

Hujan deras yang disertai angin kencang menerjang Kota Tangerang pada Jumat 31 Oktober 2025, sore. Badai yang berlangsung lebih dari satu jam ini mengakibatkan sejumlah pohon tumbang dan genangan air tinggi, memicu kemacetan lalu lintas

OPINI
Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Jumat, 31 Oktober 2025 | 12:05

Sistem birokrasi Indonesia pasca-reformasi dibangun di atas optimisme tinggi terhadap meritokrasi. Konsep ini, yang secara ilmiah berarti sistem yang menempatkan seseorang berdasarkan kemampuan, keahlian, dan kinerja (merit), tertuang dalam UU ASN

TOKOH
Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Senin, 8 September 2025 | 08:52

Kabar duka datang dari keluarga besar Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Banten. Ketua Umum KONI Banten, Edi Ariadi, yang juga mantan Wali Kota Cilegon periode 2016-2021, meninggal dunia pada Senin, 8 September 2025, pagi.

MANCANEGARA
Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Senin, 20 Oktober 2025 | 12:07

Perusahaan makanan laut asal Seattle, Amerika Serikat (AS), Aquastar, melakukan penarikan sukarela (voluntary recall) terhadap sejumlah produk udang beku yang dijual di berbagai toko ritel besar di seluruh negeri.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill