Connect With Us

Sekolah Tempat Guru Cabuli Murid Terancam Ditutup Dindik Tangsel

Yudi Adiyatna | Jumat, 12 Mei 2017 | 19:30

Tersangka berinisial DF (23), terkait kasus pencabulan, Kamis (11/5/2107). (@TangerangNews2017 / Yudi Adiyatna)

TANGERANGNEWS.com-Terungkapnya kasus  cabul seorang  guru terhadap muridnya yang dilakukan di sebuah lembaga pendidikan “Home Schooling Wisdom”  di Perumahan Vila Dago Tol, Kelurahan Serua, Kecamatan Ciputat,  Tangsel berbuntut panjang dan berimpilkasi pada kemungkinan di tutupnya sekolah tersebut.

Plt Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Tangsel, Taryono ketika dihubungi TangerangNews.com Jumat (12/05/2017 mengatakan, bahwa sekolah tersebut tidak memiliki izin yang sah alias tidak berizin.

“Ternyata lembaga itu tidak berizin, kami akan melakukan evaluasi dan investigasi menyeluruh terkait keberadaan sekolah tersebut,”ujar Taryono.

Tidak menutup kemungkinan kita akan menutup sekolah tersebut tambah Taryono.

“Kami di jajaran Dinas Pendidikan sangat menyesalkan hal ini bisa terjadi. Seharusnya pelaku yang merupakan Seorang guru mestinya bisa menjadi rolemodel dalam  berprilaku dan berkarakter baik bagi muridnya,” ungkap Taryono mantan Sekdis di Dinas Perhubungan Tangsel itu.

Seperti diberitakan sebelumnya, diketahui seorang Guru berinisial DF (23) tega menyetubuhi muridnya sendiri GA wanita berusia 14 tahun dan melakukannya sebanyak dua kali di dalam areal sekolah tersebut.

WISATA
Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:15

Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bogor memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa sistem ganjil genap di Jalur Puncak, Bogor, Jawa Barat, selama akhir pekan panjang, terhitung Kamis hingga Minggu, 15–18 Januari 2026.

NASIONAL
Ini Bacaan Doa Mustajab di Malam 27 Rajab Isra Mi'raj 

Ini Bacaan Doa Mustajab di Malam 27 Rajab Isra Mi'raj 

Jumat, 16 Januari 2026 | 12:36

Di antara amalan yang dianjurkan pada bukan Rajab, khususnya bertepatan dengan peringatan Isra Mi’raj, adalah memperbanyak doa dan munajat kepada Allah SWT.

KAB. TANGERANG
Kabupaten Tangerang Darurat Banjir, 119 Desa Terendam 62 Ribu Jiwa Terdampak

Kabupaten Tangerang Darurat Banjir, 119 Desa Terendam 62 Ribu Jiwa Terdampak

Jumat, 16 Januari 2026 | 19:39

Akibat banjir yang terjadi sejak hari Minggu 11 Januari 2026 hingga Jumat 16 Januari 2026, sebanyak 119 desa yang terletak di Kabupaten Tangerang terendam.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill