Connect With Us

Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, Diduga Pilot Tewas di Tempat

Fahrul Dwi Putra | Minggu, 19 Mei 2024 | 14:59

Pesawat terjatuh di kawasan Sunburst, BSD, Tangerang Selatan, Minggu, 19 Mei 2024. (@TangerangNews / Rangga Agung Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com- Sebuah pesawat jenis capung terjatuh di sekitar kawasan Sunburst BSD, Cilenggang, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Minggu, 19 Mei 2024.

Berdasarkan video yang beredar, tampak tulisan PK-IFP di sayap pesawat, sementara tubuh pesawat ringsek parah.

Puing-puing pesawat pun terlihat bertebaran di sekitar lokasi. Peristiwa itu pun menjadi tontonan warga sekitar dan pengguna jalan yang melintas.

Belum diketahui penyebab dari kecelakaan pesawat tersebut, sementara korban belum dapat dipastikan. Namun, seorang diduga pilot pesawat tergeletak di tempat.

TOKOH
Innalillahi, Istri Pesulap Merah Marcel Radhival Meninggal Dunia

Innalillahi, Istri Pesulap Merah Marcel Radhival Meninggal Dunia

Selasa, 27 Januari 2026 | 15:05

Kabar duka datang dari pesulap Marcel Radhival atau yang lebih dikenal publik sebagai Pesulap Merah. Istri tercintanya, Tika Mega Lestari, dikabarkan meninggal dunia pada Selasa, 27 Januari 2026, dini hari.

BISNIS
Mau Bisnismu Naik Kelas, Datang ke Pesta Wirausaha TDA Tangerang Raya 

Mau Bisnismu Naik Kelas, Datang ke Pesta Wirausaha TDA Tangerang Raya 

Sabtu, 31 Januari 2026 | 07:14

Bagi para pelaku usaha yang ingin membawa bisnisnya naik kelas, Pesta Wirausaha TDA Tangerang Raya 2026 menjadi ajang yang sayang untuk dilewatkan.

BANTEN
Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:11

Pemerintah Provinsi Banten turut membantu mengatasi sampah di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dengan mulai mendistribusikan fasilitas Toren Pupuk Organik Cair (POC) dan sistem Biogas.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill