Connect With Us

Banjir di Tangsel akibat Tata Kota yang Buruk

| Selasa, 24 April 2012 | 12:50

Airin Rachmi Diany, saat berkampanye di lapangan Jombang, Ciputat, Tangsel. (tangerangnews / deddy)

TANGERANG-Banjir di Kota Tangsel yang beberapa waktu lalu terjadi selain karena intensitas hujan yang deras  mengguyur wilayah tersebut juga diduga karena penataan kota yang buruk. Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany mengatakan, pihaknya sudah memanggil dinas terkait untuk melakukan kajian penyebab banjir.

"Karena kami sangat mengerti, banjir kemarin telah membuat warga resah. Khususnya di Tol BSD, Jalan Aria Putra dan Ciater," katanya, Selasa (24/04/2012).



Dirinya, kata dia, mengakui banjir diduga karena buruknya penataan kota, luapan sungai kali pesanggrahan dan jebolnya tanggul yang menahan debit air menyebabkan banjir. "Kami  masih terus melakukan kajian. Kami juga menghimbau agar masyarakat menjaga lingkungan, seperti tidak membuang sampah sembarangan. Ini akan mencegah lebih parah terjadinya banjir," terangnya. (MUMS)
BISNIS
138 Tahun Berdiri Del Monte Foods Dinyatakan Bangkrut, Begini Nasib Produknya di Indonesia

138 Tahun Berdiri Del Monte Foods Dinyatakan Bangkrut, Begini Nasib Produknya di Indonesia

Jumat, 4 Juli 2025 | 12:22

Del Monte Foods, perusahaan makanan kaleng asal Amerika Serikat yang telah berdiri selama 138 tahun, resmi mengajukan kebangkrutan. Keputusan ini mengejutkan banyak pihak

BANTEN
Baru Siap Dua, Pemprov Banten Minta Lokasi Sekolah Rakyat Ditambah

Baru Siap Dua, Pemprov Banten Minta Lokasi Sekolah Rakyat Ditambah

Jumat, 11 Juli 2025 | 20:32

Pemerintah Provinsi Banten mengajukan tambahan lokasi pembangunan Sekolah Rakyat ke Menteri Sosial Republik Indonesia Saifullah Yusuf.

HIBURAN
Produk Saramonic, Fitur Terbaru dan Ragam Serinya

Produk Saramonic, Fitur Terbaru dan Ragam Serinya

Sabtu, 12 Juli 2025 | 11:41

Dalam era digital saat ini, kebutuhan akan perangkat audio berkualitas tinggi semakin meningkat, terutama di kalangan content creator, videografer, dan podcaster

SPORT
BPJamsostek Tangerang Lindungi Ribuan Atlet Sepakbola Liga Forssekot Tahun 2025

BPJamsostek Tangerang Lindungi Ribuan Atlet Sepakbola Liga Forssekot Tahun 2025

Minggu, 6 Juli 2025 | 22:16

BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) Cabang Tangerang Batuceper memberikan perlindungan kepada ribuan atlet sepak bola kelompok umur (KU) 8, 10 dan12 tahun, dalam turnamen Liga Forum Sekolah Sepakbola Kota Tangerang (Forssekot) Tahun 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill