Connect With Us

Kapolresta Tangerang : Bomnya Berdaya Low Explosive

Jangkar | Kamis, 26 Desember 2013 | 00:29

Lokasi ditemukan tas berisi peledak (Jangkar / TangerangNews)


TANGERANG-Tas yang berisi bahan peledak   memang sudah dijinakkan. Bahkan sudah diledakkan tim gegana Polda Metro Jaya pada Rabu petang (25/12/2013).

Kepala Polresta Tangerang Kombes Pol Irfing Jaya mengatakan, tas yang ditemukan di Warteg Desa Ranca Iyuh, Kecamatan Panongan tersebut jenis Low Explosive (LE).

"Analisa sementara ini low explosive," ujar Kombes Pol Irfing Jaya.

Sementara, setelah terjadinya penjinakan  bom oleh tim gegana dari Polda Metro Jaya dengan cara diledakan sekitar pukul 19.50 WIB. Garis polisi di warteg kembali dibuka oleh aparat dari Polresta Tangerang sekiatar pukul 20.30 WIB.

Sedangkan, sampai pukul 21.30 WIB warga masih terlihat ramai di sekitar lokasi peledakan bom yang menjadi tempat  ditemukan tas berisi bom tersebut.

"Saya penasaran, infonya ada bom, jadi pengen lihat," papar Santani, warga Curug.

 
TOKOH
Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Sabtu, 8 November 2025 | 20:22

Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar meninggal dunia pada Sabtu, 8 November 2025.

SPORT
Rekor Tak Terkalahkan Persita Terhenti Usai Dikalahkan PSBS Biak 1-2

Rekor Tak Terkalahkan Persita Terhenti Usai Dikalahkan PSBS Biak 1-2

Jumat, 7 November 2025 | 11:19

Persita Tangerang harus pulang tanpa poin setelah tumbang 1-2 dari PSBS Biak pada lanjutan pekan ke-12 BRI Super League 2025/2026 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Kamis, 6 November 2025, sore WIB.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill