Connect With Us

UMN Sesalkan Mahasiswanya Ganggu Penerbangan

Denny Bagus Irawan | Rabu, 8 Juli 2015 | 16:58

Cluster tempat Ilham ngekost. (Rangga A Zuliansyah / Tangerangnews)

 

TANGERANG-Rektor Universitas Multimedia Nusantara (UMN) Tangerang, Ninok Leksono mengatakan, pihaknya masih membahas masalah mahasiswanya yang bernama Ilham atas kelakuannya yang iseng mengirimkan pesan bahwa ada Bom di pesawat Singapore Airlines.  Dia menyesalkan tindakan Ilham telah mengganggu ketengan publik.   

“Tetapi tindakannya yang menanggu ketengan public amat kami sesalkan. Ini tak sejalan dengan nilai-nilai yang diajarkan di kampus. Saat ini biar pihak kepolisian menyelidiki,” terangnya.

Seperti diberitakan sebelumnya, Ilham seorang mahasiswa Universitas Multimedia Nusantara (UMN) yang berada di wilayah Gading Serpong, Kabupaten Tangerang ditangkap petugas Cybercrime Bareskrim Polri karena mengirimkan pesan teror.

Diketahui, dia melakukan teror kepada salah satu maskapai luar negeri, yakni Singapore Airlines dengan memberitahukan bahwa ada bom dalam pesawat itu.

KAB. TANGERANG
Baru 2 Bulan Menikah, Komedian Boiyen Gugat Cerai Suaminya ke PA Tigaraksa

Baru 2 Bulan Menikah, Komedian Boiyen Gugat Cerai Suaminya ke PA Tigaraksa

Kamis, 29 Januari 2026 | 20:38

Artis dan juga komedian wanita Yenni Rahmawati atau yang kerap disapa Boiyen menggugat cerai suaminya Rully Anggi Akbar di Pengadilan Agama (PA) Tigaraksa, Kabupaten Tangerang.

TANGSEL
Mediasi Gagal, Orang Tua Murid Keukeuh Lanjutkan Proses Hukum Guru di Tangsel

Mediasi Gagal, Orang Tua Murid Keukeuh Lanjutkan Proses Hukum Guru di Tangsel

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:39

Upaya mediasi yang dilakukan Polres Tangerang Selatan (Tangsel) dalam kasus dugaan ucapan tidak menyenangkan oleh seorang guru SD berakhir gagal.

PROPERTI
Stasiun Jatake Bakal Makin Dongkrak Nilai Properti di BSD City

Stasiun Jatake Bakal Makin Dongkrak Nilai Properti di BSD City

Kamis, 29 Januari 2026 | 23:09

Sinar Mas Land (SML) kembali memperkuat posisinya sebagai pengembang kota mandiri dengan meresmikan Stasiun Kereta Api Jatake di BSD City, Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Selasa 28 Januari 2026, kemarin.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill