Connect With Us

Talaga Bestari Tangerang Jadi Salah Satu Spot Andalan Berolahraga 

Redaksi | Minggu, 13 Desember 2020 | 10:00

Suasana Perumahan Talaga Bestari, Kecamatan Balaraja menjadi salah satu spot favorit untuk berolahraga bagi masyarakat umum, Kabupaten Tangerang. (@TangerangNews / Muhamad Heru)

TANGERANGNEWS.com-Perumahan Talaga Bestari, Kecamatan Balaraja, Kabupaten Tangerang menjadi salah satu spot favorit untuk berolahraga bagi masyarakat umum.

Ya untuk diketahui tidak hanya warga Talaga Bestari  saja yang berolahraga di sana,  tetapi juga banyak warga Balaraja, Kawidaran, Tigaraksa, Cibadak dan juga masyarakat umum nun jauh datang ke sana untuk berolahraga.

"Saya dari Kutabumi, tertarik aja kayanya tempatnya adem rindang enak gitu buat olahraga," ujar Alfin.

Suasana Perumahan Talaga Bestari, Kecamatan Balaraja menjadi salah satu spot favorit untuk berolahraga bagi masyarakat umum, Kabupaten Tangerang.

Talaga Bestari juga dirasa tepat menjadi lokasi olahraga untuk pesepeda.”Ya destinasi baru olahraga untuk pesepeda,” katanya. 

Biasanya pada Minggu pagi terdapat pasar kaget di dalam kawasan Jungle Walk Talaga Bestari. Namun, selama PSBB ini tidak diperbolehkan adanya pasar kaget ini karena dapat membuat kerumunan orang banyak.

"Biasanya jalan rame - rame, olahraga sekalian cari sarapan di pasar kaget, tapi kan kalo sekarang lagi enggak ada gara - gara PSBB,"tambah  Sukini warga lain. (RED/RAC)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by TangerangNews (@tangerangnewscom)

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

PROPERTI
Sinar Mas Land Rilis Royal Key, Tawarkan Properti Premium Mulai Rp1,1 Miliar dan Diskon hingga 26%

Sinar Mas Land Rilis Royal Key, Tawarkan Properti Premium Mulai Rp1,1 Miliar dan Diskon hingga 26%

Kamis, 22 Januari 2026 | 19:04

Sinar Mas Land secara resmi membuka gerbang kepemilikan properti tahun 2026 melalui peluncuran program nasional bertajuk Royal Key.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill