Connect With Us

Pengrajin Peci di Tangerang Laris Manis saat Ramadan

Redaksi | Minggu, 18 April 2021 | 11:13

Pengrajin peci yang berada di Kampung Gelam, Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, Minggu (18/4/21). (@TangerangNews / Anisa Dewi Apriliani)

TANGERANGNEWS.com-Berkah bulan Ramadan juga dirasakan oleh para pengrajin peci yang berada di Kampung Gelam, Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang.

Pengrajin yang sudah memulai usahanya sejak tahun 1980 inj memproduksi beragam dengan beberapa kualitas, terbagi menjadi grade A, B dan C. Untuk per pcs pecinya dibanderol dengan harga Rp60.000 sampai Rp80.000 sesuai gradenya.

	Pengrajin peci yang berada di Kampung Gelam, Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, Minggu (18/4/21).

Setiap harinya pengrajin peci ini mampu memproduksi kurang lebih 5 kodi untuk di pasarkan ke daerah Jabodetabek, Banten, dan paling jauh ke Lampung.

Peci yang sudah dikemas.

Proses pembuatan pecinya dimulai dari jahit kembang, lalu masuk ke pembuatan pola, pemasangan bludru, finishing dan terakhir dipacking.

Pengrajin peci yang berada di Kampung Gelam, Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, Minggu (18/4/21).

"Bulan Ramadan permintaan cukup banyak, namun untuk produksinya agak melelahkan. Sedangkan hari biasa permintaannya normal tapi stoknya banyak" ujar Suban, distributor peci, Minggu (18/4/21). (RAZ/RAC)

TEKNO
Rekomendasi 15 Aplikasi Kasir Android Terbaik di Indonesia

Rekomendasi 15 Aplikasi Kasir Android Terbaik di Indonesia

Minggu, 27 April 2025 | 21:20

Kemajuan teknologi telah merubah aktivitas manusia. Berkat teknologi semua kegiatan menjadi lebih mudah. Begitu juga dalam transaksi atau bisnis. Saat ini kamu bisa mengelola manajemen perusahaan hanya dengan aplikasi kasir.

SPORT
Arena Olahraga Gelanggang Es dengan Airdome Terbesar se-Asia Tenggara Hadir di BSD City

Arena Olahraga Gelanggang Es dengan Airdome Terbesar se-Asia Tenggara Hadir di BSD City

Senin, 28 April 2025 | 22:50

Olahraga es tengah mengalami pertumbuhan yang cukup pesat di Indonesia, seiring meningkatnya minat masyarakat dalam aktivitas rekreasi hingga kompetisi.

HIBURAN
Masih Ingat? 7 Tren Kuliner yang Pernah Viral di Indonesia Tapi Kini Sulit Ditemukan 

Masih Ingat? 7 Tren Kuliner yang Pernah Viral di Indonesia Tapi Kini Sulit Ditemukan 

Selasa, 29 April 2025 | 08:40

Setiap tahun, dunia kuliner di Indonesia selalu diramaikan oleh tren baru yang kreatif dan menggugah selera. Inovasi rasa dan tampilan terus bermunculan dari tangan-tangan kreatif pecinta kuliner.

BISNIS
Naik 99,56 Persen, J Trust Bank Catat Laba Bersih Rp87,83 Miliar di Kuartal I 2025

Naik 99,56 Persen, J Trust Bank Catat Laba Bersih Rp87,83 Miliar di Kuartal I 2025

Selasa, 29 April 2025 | 19:55

PT Bank JTrust Indonesia Tbk (J Trust Bank) melanjutkan kinerja positif dengan mencatatkan laba bersih sebesar Rp87,83 miliar dalam Laporan Keuangan Kuartal I tahun 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill