Connect With Us

Awas! Kenakan Kostum Ojek Online, Dua Pria Ini Berkomplot Curi Motor di Medang Lestari Tangerang 

Denny Bagus Irawan | Sabtu, 11 Juni 2022 | 22:12

Dua pria berkomplot mencuri sepeda motor di kompleks Perumahan Medang Lestari, Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Sabtu 11 Juni 2022. (@TangerangNews / Rangga Agung Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Dua pria berkomplot mencuri sepeda motor di kompleks Perumahan Medang Lestari, Pagedangan, Kabupaten Tangerang pada Sabtu 11 Juni 2022. 

Dalam aksinya, dari dua pria tersebut. Salah satunya menggunakan atribut kostum ojek online. Sedangkan yang satunya menggunakan pakaian biasa. 

"Benar terjadi pencurian motor di kompleks kami, Medang Lestari, di Kompleks Delima. Satu unit Honda Beat dicuri tepatnya, di RT 10/04  kejadian pagi hari pukul 07.02. Tersangka berjumlah 2 orang berkostum ojek online," ujar Adi warga sekitar kepada TangerangNews, hari ini. 

Dalam aksi pencurian itu, berhasil terekam kamera tersembunyi. "Saya harapkan agar masyarakat dapat berhati-hati jangan sampai peristiwa ini terjadi di sekitar kita," terang Adi.

OPINI
Menelisik Board of Peace Gaza Palestina Ala Trump

Menelisik Board of Peace Gaza Palestina Ala Trump

Jumat, 30 Januari 2026 | 20:34

Upaya Amerika untuk menguasai timur tengah, dengan menjadikan Israel sebagai penjaga kepentingannya di Timur tengah, tidak berjalan mulus.

NASIONAL
BMKG Bantah Narasi OMC Jadi Bom Waktu Picu Cuaca Tak Stabil

BMKG Bantah Narasi OMC Jadi Bom Waktu Picu Cuaca Tak Stabil

Jumat, 30 Januari 2026 | 09:15

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) membantah narasi yang beredar di media sosial terkait Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) yang disebut-sebut dapat menjadi “bom waktu” dan memicu cuaca tidak stabil jika dilakukan secara terus-menerus.

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill