Independensi KPUD Kota Tangerang Terancam
Jumat, 8 Mei 2009 | 16:48
TANGERANGNEWS-Independensi KPUD Kota Tangerang terancam menyusul adanya rencana revisi hasil rapat pleno penghitungan suara pemilihan legislatif (Pileg) 2009 oleh KPUD setempat. Rencana revisi itu dikhawatirkan akan memicu munculnya ketidakpuasan dari c

