Connect With Us

Pemkot Tangerang Canangkan Home Care di setiap kelurahan

Rangga Agung Zuliansyah | Kamis, 25 Mei 2017 | 13:30

Pemkot Tangerang melakukan kegiatan Rapat Koordinasi Sistem Pengadaan Secara Elektronik, di RSUD Kota Tangerang. (@TangerangNews2017 / Rangga A Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Untuk meningkatkan pelayanan kesehatan kepada masyarakat kota Tangerang, Pemerintah daerah setempat merencanakan penambahan fasilitas pelayanan home care yang ada di masing - masing kelurahan, untuk mendeteksi masalah kesehatan masyarakat yang lebih cepat dan efisien.

"Ke depan akan ada home care di tiap kelurahan, supaya masalah kesehatan masyarakat bisa dideteksi lebih awal." kata Wali Kota Tangerang, Arief R Wismanysah dalam Rapat Kerja Kesehatan Daerah tahun 2017, di RSUD Kota Tangerang, Rabu (24/5/2017).

Arief juga menyampaikan, bahwa Pemkot, saat ini telah dan terus berupaya untuk mendorong semangat partisipasi dari seluruh elemen masyarakat, untuk dapat menciptakan lingkungan hidup yang sehat.  Sehingga meminimalisir jumlah angka penderita penyakit di kota Tangerang.

"Pemerintah sudah menyiapkan program PHBS dengan bantuan dana Rp6 juta tiap RW  Ajak RT RW biar sama - sama jaga kebersihan tempat tinggal," jelasnya.

Arief menambahkan, rapat kerja ini digelar agar dapat memberikan hasil positif dan inovatif yang dapat memberikan manfaat dan terobosan, demi peningkatan kualitas kesehatan masyarakat kota Tangerang.

AYO! TANGERANG CERDAS
Daftar SMA Paling Berprestasi di Kota Tangerang, Bisa Jadi Acuan SPMB 2026

Daftar SMA Paling Berprestasi di Kota Tangerang, Bisa Jadi Acuan SPMB 2026

Selasa, 30 Desember 2025 | 14:17

Para siswa kelas 9 di Kota Tangerang tengah bersiap melanjutkan pendidikan ke jenjang SMA menjelang SPMB 2026. Tentunya, sekolah dengan rekam jejak prestasi menjadi incaran.

HIBURAN
Mudah dan Sederhana, Ini Resep Bumbu Jagung Bakar Enak untuk Malam Tahun Baru 2026

Mudah dan Sederhana, Ini Resep Bumbu Jagung Bakar Enak untuk Malam Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 | 11:33

Malam pergantian tahun identik dengan acara bakar-bakaran bersama keluarga atau teman terdekat. Salah satu menu yang hampir selalu hadir adalah jagung bakar.

MANCANEGARA
Zohran Mamdani Diproyeksikan Jadi Wali Kota Muslim Pertama di New York 

Zohran Mamdani Diproyeksikan Jadi Wali Kota Muslim Pertama di New York 

Rabu, 5 November 2025 | 12:34

Nama Zohran Mamdani menjadi sorotan dunia usai hasil proyeksi pemilu menunjukkan dirinya unggul jauh dalam pemilihan Wali Kota New York.

WISATA
Jalur Puncak Bogor Tidak Diberlakukan Ganjil Genap Selama Libur Nataru 

Jalur Puncak Bogor Tidak Diberlakukan Ganjil Genap Selama Libur Nataru 

Jumat, 26 Desember 2025 | 19:25

Memasuki masa libur Natal dan Tahun Baru 2025/2026, pengendara yang hendak menuju kawasan wisata Puncak, Kabupaten Bogor, mendapat kelonggaran aturan lalu lintas.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill