Connect With Us

Maling Kaca Spion Toyota Harrier Beraksi di Banjar Wijaya

Achmad Irfan Fauzi | Jumat, 3 April 2020 | 15:32

Tampak kaca spion mobil Toyota raib di gondol maling di Banjar Wijaya, Pinang, Kota Tangerang. (Istimewa / Istimewa)

 

TANGERANGNEWS.com-Kaca Spion mobil copotan laku di pasaran membuat pencurian perangkat tersebut menjadi incaran maling. Tidak hanya mobil yang berada di pinggir jalan, pelaku pun nekat mencari target hingga ke perumahan. 

Seperti yang terjadi di Banjar Wijaya, Jalan Pakis Blok A/25 No.12, Pinang, Kota Tangerang  pemilik mobil memang tidak memasukan kendaraannya ke dalam garasi rumah.  Namun, sepertinya kendaraan tersebut sudah diincar oleh pelaku yang tampak terlihat dengan jelas oleh kamera tersembunyi atau CCTV. 

“Saya sendiri yang mengalami. Spion Toyota Harrier Tahun 2007 dengan nomor polisi B 8349 IS pada Rabu (01/04/2020) sekitar  23.58 WIB dicuri,” kata Dani Abdulrohim, Jumat (3/4/2020) kepada TangerangNews.com. 

Belakangan ini kita harus lebih hati-hati ya, karena para pencuri spion mobil sepertinya mendapat order. 

Tingginya jumlah permintaan spion serta harganya yang 'lumayan' diduga menjadi faktor kenapa komponen tersebut kerap jadi incaran.(RAZ/HRU)

SPORT
John Herdman Merasa Pikul Tanggung Jawab Besar Usai dengan Lagu Indonesia Raya

John Herdman Merasa Pikul Tanggung Jawab Besar Usai dengan Lagu Indonesia Raya

Selasa, 20 Januari 2026 | 08:25

Pelatih baru Tim Nasional (Timnas) Indonesia mengungkapkan kesannya usai mendengar pemutaran lagu kebangsaan Indonesia Raya, Selasa, 13 Januari 2026, lalu.

KAB. TANGERANG
PLN Amankan Instalasi Listrik di Lokasi Banjir Kresek Tangerang

PLN Amankan Instalasi Listrik di Lokasi Banjir Kresek Tangerang

Minggu, 25 Januari 2026 | 15:31

Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur sejumlah wilayah dalam beberapa hari terakhir memicu banjir cukup parah.

HIBURAN
Tak Lagi Sejalan, Prilly Latuconsina Undur Diri dari Rumah Produksi Miliknya

Tak Lagi Sejalan, Prilly Latuconsina Undur Diri dari Rumah Produksi Miliknya

Senin, 19 Januari 2026 | 14:33

Aktris sekaligus produser Prilly Latuconsina secara resmi mengumumkan pengunduran dirinya dari Sinemaku Pictures, rumah produksi yang ia dirikan bersama Umay Shahab sejak 2019.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill