Connect With Us

Diduga Depresi Positif COVID-19, Yuliani Tewas di Situ Cipondoh Tangerang 

Rangga Agung Zuliansyah | Jumat, 20 November 2020 | 09:35

Jasad Yuliani ditemukan di Situ Cipondoh, Kota Tangerang, Jumat (20/11/2020). (Istimewa / TangerangNews.com)

 

TANGERANGNEWS.com-Yuliani seorang ibu rumah tangga yang lahir pada 1978 asli Klaten yang tinggal di Jalan M. Siban RT 03/08 Kelurahan Kunciran Indah, Kecamatan Pinang Kota Tangerang ditemukan tewas di Situ Cipondoh, Kota Tangerang, Jumat (20/11/2020) sekitar pukul 06.00 WIB. 

 

Diduga korban mengalami depresi setelah menjali isolasi mandiri karena divonis positif COVID-19. 

 

“Korban ditemukan ditepi Situ Cipondoh dengan mulut berbusa. Saat itu korban mengenakan jeans dan kaos berwarna hitam,” ujar saksi Syahril. 

  

Di lokasi Situ Cipondoh yakni di Jalan  Eretan RT 02/02 Kelurahan Cipondoh Kecamatan Cipondoh Kota Tangerang tampak warga ramai ingin melihat jasad wanita tersebut. Belum ada keterangan dari pihak Kepolisian mengenai kebenaran motif korban yang diduga depresi tersebut. 

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh TangerangNews (@tangerangnewscom)

PROPERTI
Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Jumat, 9 Januari 2026 | 18:47

Kawasan Paramount Gading Serpong tidak hanya dikembangkan sebagai kawasan hunian, wilayah ini dirancang dengan konsep terpadu yang mencakup area komersial, fasilitas pendidikan, layanan kesehatan, hingga ruang publik penunjang aktivitas masyarakat.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

KOTA TANGERANG
Pohon Glodokan Tumbang di Karang Tengah, Dua Mobil Rusak Tertimpa

Pohon Glodokan Tumbang di Karang Tengah, Dua Mobil Rusak Tertimpa

Rabu, 21 Januari 2026 | 09:21

Hujan deras yang disertai angin kencang melanda wilayah Kota Tangerang menyebabkan sebuah pohon glodokan tiang tumbang di halaman Masjid Al-Munibin, Perumahan Ciledug Indah 2, Jalan Banda Aceh, Kelurahan Pedurenan, Kecamatan Karang Tengah

OPINI
Kandang Setan di Kota Akhlak

Kandang Setan di Kota Akhlak

Rabu, 21 Januari 2026 | 17:52

Tangerang dengan stempel "Akhlakul Karimah"-nya itu ibarat seorang pria yang pakai setelan jas rapi dan wangi parfum surga, tapi diam-diam menyembunyikan luka borok bernanah di balik celananya.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill