-
Rabu, 14 Februari 2024 | 16:12
Pencoblosan di 4 TPS Larangan Tangerang Diundur Akibat Banjir Sepinggang
TANGERANGNEWS.com-Banjir yang merendam sejumlah tempat pemungutan suara (TPS) di Perumahan Taman Asri, Kelurahan Gaga, Kecamatan Larangan, Kota Tangerang, Rabu 14 Februari 2024, menyebabkan jadwal pencoblosan sempat tertunda.
-
Rabu, 14 Februari 2024 | 13:25
Banjir Rendam Jalan di Puri Beta Ciledug, Warga Mau Nyoblos Diangkut Mobil BPBD
TANGERANGNEWS.com-Sejumlah wilayah di Kota Tangerang khususnya Ciledug dilanda banjir parah usai diguyur hujan deras sejak Rabu, 14 Februari 2024, malam.
-
Selasa, 30 Januari 2024 | 11:38
Waspada! Cuaca Ekstrem Berpotensi Melanda Kota Tangerang Selama Sepekan
TANGERANGNEWS.com-Akhir-akhir ini, hujan lebat sering melanda berbagai wilayah di Kota Tangerang. Berdasarkan pemantauan Balai Besar Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Wilayah II menunjukkan potensi cuaca ekstrem akan terjadi
-
Sabtu, 27 Januari 2024 | 15:36
TPS di Karang Tengah Rawan Banjir, Pemkot Tangerang Lakukan Ini
TANGERANGNEWS.com- Menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, tepatnya tinggal menghitung 17 hari lagi Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melakukan sejumlah persiapan.
-
Rabu, 10 Januari 2024 | 21:30
Warga Tangerang Wajib Tahu, 5 Hal yang Harus Dilakukan saat Musim Hujan
TANGERANGNEWS.com- Setiap kali musim hujan tiba, kekhawatiran utama yang muncul adalah potensi banjir, khususnya di wilayah Kota Tangerang. Bencana yang hampir selalu terjadi setiap tahun ini dapat menyebabkan kerugian materi yang signifikan.
-
Senin, 8 Januari 2024 | 17:03
Kali Angke Tetap Meluap Meski Sudah Diturap, Pemkot Tangerang Minta Pemerintah Pusat Turun Tangan
TANGERANGNEWS.com- Banjir atau genangan akibat luapan Kali Angke, Kota Tangerang di wilayah sekitarnya masih menjadi permasalahan yang belum terselesaikan. Padahal, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang telah membangun turap beberapa waktu lalu.
-
Minggu, 7 Januari 2024 | 16:50
Dua Bocah Tenggelam di Danau Puri Kartika Tangerang Ditemukan Meninggal Dunia
TANGERANGNEWS.com- Dua bocah korban tenggelam di danau kawasan Puri Kartika, Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang, ditemukan meninggal dunia, Minggu, 7 Januari 2023, sekira pukul 07.10 WIB.
-
Minggu, 7 Januari 2024 | 04:33
Banjir Rendam Askes Jalan di Ciledug Tangerang, Puluhan Kendaran Mogok
TANGERANGNEWS.com-Hujan deras yang mengguyur wilayah Tangerang dan sekitarnya menyebabkan Jalan Raden Patahm Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang, terendam banjir, Sabtu 6 Januari 2024, malam
-
Minggu, 7 Januari 2024 | 00:56
3 Bocah Hanyut Imbas Banjir di Ciledug Tangerang
TANGERANGNEWS.com- Banjir akibat hujan lebat yang mengguyur pada Sabtu, 6 Januari 2024, menelan korban.
-
Jumat, 5 Januari 2024 | 23:52
Banjir dan Genangan Jadi PR Pertama PJ Wali Kota Tangerang
TANGERANGNEWS.com- Hujan berintensitas lebat berlangsung cukup lama pada Kamis, 4 Januari 2024, mengakibatkan sejumlah wilayah di Kota Tangerang mengalami genangan banjir.
-
Jumat, 29 Desember 2023 | 03:23
50 Mobil Terendam Banjir di Basement Apartemen Cisauk Tangerang, Pengelola Siap Ganti Rugi
TANGERANGNEWS.com-Peristiw banjir di Apartemen Serpong Garden, Desa Cibogo, Kecamatan Cisauk, Kabupaten Tangerang, akibat tanggul sungai jebol, menyebabkan sekitar 50 mobil yang terparkir di basement terendam hingga 1 meter.
-
Kamis, 28 Desember 2023 | 16:11
Parkir Basement Apartemen di Cisauk Tangerang Banjir 1 Meter, Sejumlah Kendaraan Terendam
TANGERANGNEWS.com-Banjir setinggi lebih dari 1 meter merendam lantai parkir basement hunian Apartemen Serpong Garden di Desa Cibogo, Kecamatan Cisauk, Kabupaten Tangerang.
-
Rabu, 20 Desember 2023 | 21:22
Musim Hujan, Banjir Rob Ancam Kosambi dan Teluknaga Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Memasuki fase pergantian musim atau pancaroba dari musim kemarau ke musim hujan, sejumla wilayah di Kabupaten Tangerang berpotensi terdampak bencana.
-
Rabu, 6 Desember 2023 | 21:00
5 Perumahan di Tangsel Terendam Banjir Usai Diguyur Hujan Deras, 498 KK Terdampak
TANGERANGNEWS.com-Hujan deras yang mengguyur kawasan Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dan sekitarnya beberapa hari terakhir, kembali mengakibatkan banjir, Rabu 5 Desember 2023, sore.
-
Selasa, 5 Desember 2023 | 01:00
Korban Banjir di Kota Tangerang Bisa Hubungi Nomor Ini untuk Minta Bantuan
TANGERANGNEWS.com-Beberapa hari ini, Kota Tangerang terus diselimuti hujan deras disertakan angin. Sejumlah wilayah pun sempat terendam banjir sehingga menganggu aktifitas warga.
-
Senin, 4 Desember 2023 | 05:48
Hujan Lebat, Perumahan Roswood Garden di Ciputat Tangsel Teredam Banjir
TANGERANGNEWS.com-Perumahan Roswood Garden di Jalan Serua Raya, Serua Indah, Kecamatan Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), terendam banjir usai hujan mengguyur wilayah tersebut, Minggu 3 Desember 2023, malam.
-
Selasa, 28 November 2023 | 01:55
Puluhan Rumah di Tigaraksa Tangerang Terendam Banjir Sampai 1 Meter
TANGERANGNEWS.com-Hujan yang mengguyur wilayah Kabupaten Tangerang menyebabkan banjir di kawasan Kecamatan Tigaraksa, Senin 27 November 2023, siang.
-
Kamis, 23 November 2023 | 00:13
1.055 Rumah di Tanjung Burung Tangerang Terendam Banjir Luapan Sungai Cisadane
TANGERANGNEWS.com-Sebanyak 1055 rumah di Kampung Beuting, Desa Tanjung Burung, Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang, terendam banjir akibat luapan Sungai Cisadane, Rabu 22 November 2023.
-
Kamis, 16 November 2023 | 21:54
Musim Hujan, BPBD Susun Rencana Kontijensi Banjir di Kota Tangerang
TANGERANGNEWS.com- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) mulai menyusun langkah-langkah preventif antisipasi banjir mengingat wilayah Kota Tangerang secara bertahap memasuki musim hujan.
-
Senin, 13 November 2023 | 17:58
Lahan Kosong Bekas Sawah di Ciledug Tangerang Dipenuhi Sampah, Warga Protes
TANGERANGNEWS.com- Lahan kosong bekas sawah di Jalan Puri Kartika, Kelurahan Sudimara Selatan, Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang, diprotes warga.

-
Gedung Pengujian KIR Tercanggih Se-Indonesia Hadir di Legok Tangerang
-
Ketum PWI Pusat Tanggapi Tuduhan Cash Back
-
Alumni FIK UMJ Paparkan Adanya Integrasi Nilai Islam dan Ilmu Kesehatan
-
Polisi Tembak Pembakar Bocah di Tangerang, Ini Tampangnya
-
Komisi III Apresiasi Penetapan Raperda PDRD, Optimistis PAD Meningkat