Sekolah Rakyat di Tangsel Dipantau Seskab Teddy, Pastikan Program Berjalan
Senin, 20 Oktober 2025 | 17:38
-Sekolah Rakyat Menengah Atas (SRMA) 33 Tangerang Selatan yang berlokasi di di Gedung Balai Latihan Kerja Industri (BLKI) Serpong Utara, menjadi sorotan tingkat pusat.