Connect With Us

Baru Belajar, Mobil Nyemplung ke Kali

Bastian Putera Muda | Jumat, 23 Agustus 2013 | 19:40

Mobil yang dikemudikan Tati (Bastian / TangerangNews)

TANGSEL-Niat ingin belajar menyetir malah menjadi musibah. Mobil jenis Daihatsu Xenia ini nyemplung ke dalam kali sedalam 10 meter di Taman Kota II BSD, Setu, Kota Tangsel.
 
Pengemudi yang diketahui bernama Tati ,41, itu sedang belajar mengemudi parkir di lokasi kejadian tanpa didampingi pelatihnya.

Saat itu, dirinya hendak latihan memarkirkan mobil.

Saat memarkirkan mundur mobil, kendaraan yang disetirnya melaju kencang.  Bukannya, menginjak rem, Tati malah menginjak pedal gas dan dibelakangnya terdapat kali.
 
Tak ayal, kendaraan yang tidak jauh dari parkiran Taman Kota II ini meluncur bebas ke kali.     
 
"Saya grogi ditinggal pelatih," kata Tati dilokasi kejadiam, Jumat (23/8).
 
Tati mengakui, ia tengah belajar parkir dan baru pertama kali itu dilepas sendiri oleh pelatihnya.

Beruntung Tati tidak terluka sedikitpun.Namun, dirinya terlihat shok berat akibat kejadian itu.
AYO! TANGERANG CERDAS
15 Siswa Siswi Kota Tangerang Dikirim ke Sekolah Rakyat

15 Siswa Siswi Kota Tangerang Dikirim ke Sekolah Rakyat

Senin, 7 Juli 2025 | 16:23

Program Sekolah Rakyat (SR) yang dicanangkan Pemerintah Republik Indonesia (RI) mulai berjalan dan akan dimanfaatkan di berbagai wilayah, termasuk Kota Tangerang.

TEKNO
Waspada Pembobolan Rekening Lewat WA, Ini Modus dan Cara Mengatasinya

Waspada Pembobolan Rekening Lewat WA, Ini Modus dan Cara Mengatasinya

Minggu, 6 Juli 2025 | 13:39

Sniffing merupakan metode peretasan yang memungkinkan pelaku mengintip dan mencuri data digital yang dikirim melalui jaringan internet, terutama WiFi publik.

HIBURAN
Kasus LGBT Makin Merebak, Pakar Ungkap Penyebabnya

Kasus LGBT Makin Merebak, Pakar Ungkap Penyebabnya

Sabtu, 5 Juli 2025 | 14:19

Fenomena LGBT kembali menjadi sorotan publik setelah sejumlah pasangan sesama jenis viral di media sosial.

WISATA
Liburan Sekolah, Ini Rekomendasi Tempat Wisata Super Murah di Tangerang dan Tangsel

Liburan Sekolah, Ini Rekomendasi Tempat Wisata Super Murah di Tangerang dan Tangsel

Minggu, 6 Juli 2025 | 14:51

Bingung memilih tempat jalan-jalan bersama sama keluarga saat momen liburan sekolah? Kota Tangerang dan Tangerang Selatan (Tangsel) menyimpan banyak destinasi wisata menarik tanpa perlu merogoh kocek mahal.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill