Connect With Us

Meski Sibuk Jadi Wali Kota, Ternyata Airin Hobi Nonton Drama Korea

Rachman Deniansyah | Jumat, 27 Desember 2019 | 18:39

Wali Kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany. (@TangerangNews / Rachman Deniansyah)

TANGERANGNEWS.com-Tak hanya menjadi kegemaran kaum milenial,  ternyata drama Korea juga digandrungi Wali Kota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany. 

Airin mengaku, menonton drama Korea kini telah menjadi hobi barunya mengisi waktu disela-sela kesibukan menjadi orang nomor satu di Tangsel. 

Pasalnya, kata Airin, menonton drama Korea dapat melepas stres yang dialaminya setelah seharian menajalni rutinitas yang padat. 

Baca juga:

 

"Kalau hobi sekarang apa ya, sepedaan udah enggak lagi, baca buku sudah enggak kepikiran, pusing. Bikin enggak stres ya nonton drama Korea. Kalau sekarang, hobinya ya nonton drama Korea," tutur Airin kepada TangerangNews di Puspemkot Tangsel, Jalan Maruga Raya, Ciputat, Jumat (27/12/2019). 

Dikatakan Airin, hobi menonton drama Korea itu dipilihnya karena saat ini tengah digandrungi oleh anak muda di Indonesia. 

"Main musik saya enggak bisa, nyanyi apalagi, nonton drama Korea aja deh," pungkasnya.(MRI/RGI)

BANDARA
Imbas Puluhan Pesawat Batal Mendarat, Bandara Soekarno-Hatta Imbau Warga Tidak Main Layangan

Imbas Puluhan Pesawat Batal Mendarat, Bandara Soekarno-Hatta Imbau Warga Tidak Main Layangan

Senin, 7 Juli 2025 | 19:17

PT Angkasa Pura Indonesia Kantor Cabang Bandara Internasional Soekarno-Hatta mengimbau masyarakat agar tidak menerbangkan layang-layang di sekitar area bandara maupun jalur penerbangan.

MANCANEGARA
 Banjir Tangerang Masuk Berita Malaysia, Netizen: Go Internasional

Banjir Tangerang Masuk Berita Malaysia, Netizen: Go Internasional

Senin, 7 Juli 2025 | 22:19

Hujan yang mengguyur wilayah Kota Tangerang dan sekitarnya menyebabkan banjir di sejumlah titik, sejak Minggu 6 Juni 2025, malam. Bahkan peristiwa ini menjadi pemberitaan di media Malaysia.

PROPERTI
Verona Junction dan Sorrento Grande Diserahterimakan, Perkuat Magnet Bisnis Gading Serpong

Verona Junction dan Sorrento Grande Diserahterimakan, Perkuat Magnet Bisnis Gading Serpong

Senin, 7 Juli 2025 | 11:29

Paramount Land melakukan serah terima unit komersial Verona Junction dan Sorrento Grande West kepada konsumen. Kedua produk komersial ini menjadi bagian dari kawasan strategis yang dijuluki sebagai The Most Vibrant Commercial di Gading Serpong.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill