Connect With Us

Daftar 5 SMA Top di Tangsel Berdasarkan UTBK 2022, Ada Ranking 5 Provinsi

Fahrul Dwi Putra | Senin, 22 Mei 2023 | 11:33

Ilustrasi Siswa SMA (Istimewa / @TangerangNews.com)

TANGERANGNEWS.com- Tangerang Selatan (Tangsel) memiliki berbagai pilihan sekolah menengah atas (SMA) baik swasta maupun negeri dengan kualitas yang mumpuni untuk menunjang pendidikan.

Dari sekian banyak SMA paling top dan terbaik di Tangsel, terdapat beberapa sekolah yang dapat menjadi pilihan berdasarkan perolehan nilai ujian tulis berbasis komputer (UTBK).

Hal ini dapat menjadi bahan pertimbangan bagi orang tua untuk menyekolahkan anaknya menjelang Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2023.

Berikut daftar SMA top terbaik di Tangsel berdasarkan hasil nilai UTBK 2022 dikutip dari inews.id pada Senin, 22 Mei 2023.

1. SMAS Penabur Bintaro 

Ranking Nasional 88

Ranking Provinsi 5

Ranking Tes Potensi Skolastik: 587,39

Ranking Tes TKA Saintek: 54,056

Ranking TKA Soshum: 57,777

Nilai UTBK 2022: 582,565

2. SMAN 2 Kota Tangerang Selatan

Ranking Nasional 152

Rangking Provinsi 6

Ranking Tes Potensi Skolastik: 569,63

Ranking Tes TKA Saintek: 53,729

Ranking TKA Soshum: 56,101

Nilai UTBK 2022: 566,320

3. SMA Islam Sinar Cendekia 

Rangking Nasional 233

Ranking Provinsi 8

Ranking Tes Potensi Skolastik: 561,51

Ranking Tes TKA Saintek: 4,992

Ranking TKA Soshum: 57,149

Nilai UTBK 2022: 556,066

4. SMAS Plus Pembangunan Jaya

Ranking Nasional 257

Ranking Provinsi 10

Ranking Tes Potensi Skolastik: 557,61

Ranking Tes TKA Saintek: 50,529

Ranking TKA Soshum: 53,519

Nilai UTBK 2022: 553,355

5. SMAN 3 Kota Tangerang Selatan

Rangking Nasional 412

Ranking Provinsi 13

Ranking Tes Potensi Skolastik: 537,12

Ranking Tes TKA Saintek: 52,332

Ranking TKA Soshum: 53,473

Nilai UTBK 2022: 537,388

Demikian beberapa daftar SMA terbaik di Tangsel dari negeri maupun swasta yang dapat menjadi pilihan. Selain deretan nama di atas, masih banyak sekolah-sekolah lain di Tangsel dapat dipilih dengan berbagai pertimbangan menyesuaikan kebutuhan dan target pendidikan yang ingin dicapai. Semoga sukses!

BANTEN
Investasi Sektor Hilirisasi Banten Tembus Rp41,3 Triliun pada 2025

Investasi Sektor Hilirisasi Banten Tembus Rp41,3 Triliun pada 2025

Jumat, 16 Januari 2026 | 21:41

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten mencatat sepanjang tahun 2025 (Januari–Desember), realisasi investasi berhasil menembus angka Rp130,2 triliun.

NASIONAL
Ini Bacaan Doa Mustajab di Malam 27 Rajab Isra Mi'raj 

Ini Bacaan Doa Mustajab di Malam 27 Rajab Isra Mi'raj 

Jumat, 16 Januari 2026 | 12:36

Di antara amalan yang dianjurkan pada bukan Rajab, khususnya bertepatan dengan peringatan Isra Mi’raj, adalah memperbanyak doa dan munajat kepada Allah SWT.

WISATA
Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Long Weekend, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalur Puncak 15–18 Januari 2026 

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:15

Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bogor memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa sistem ganjil genap di Jalur Puncak, Bogor, Jawa Barat, selama akhir pekan panjang, terhitung Kamis hingga Minggu, 15–18 Januari 2026.

TEKNO
Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:37

PT Wahana Makmur Sejati (WMS) membuka awal tahun dengan menghadirkan penyegaran di segmen skutik 125 cc. Melalui gelaran Regional Public Launching, resmi memperkenalkan All New Honda Vario 125

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill