Connect With Us

Lukman Hakim Tewas Tergilas Truk di Bundaran Pamulang

| Jumat, 2 November 2012 | 21:19

Ilutrasi mayat. (tangerangnews / dira)


TANGERANG
-Lukam Hakim, 25, tewas terlindas truk di bundaran Pamulang, Jumat(2/11) dini hari. Korban sendiri adalah warga Kelurahan Jombang, Ciputat, meregang nyawa tergilas truk yang dikemudikan oleh Heriansah ,32.
 
    Korban yang mengendarai Honda Revo B 6111 NUZ awalnya menuju arah Ciputat. Saat tiba di bundaran Pamulang depan Universitas Pamulang terjatuh.
 Truk tronton B 9655 MJ, dikemudikan Heriansah, yang berlawanan arah, tak sempat mengerem. Tanpa ampun, tubuh korban dan sepeda motornya, terlindas ban truk. Lukman tewas seketika dengan kondisi mengenaskan.
    Sejumlah saksi mata mengatakan, korban mengendarai motor terlalu ke kanan dan sangat dekat dengan truk. Lukman hilang kendali dan sempat menyenggol ban truk. "Menurut keterangan saksi mata, korban menabrak ban belakang kanan truk," ujar Kanit Laka Lantas Polres Jakarta Selatan, AKP Sigit Purwanto.

    Korban akhirnya tewas setelah terlindas ban belakang truk tronton. Sedangkan sopir truk tronton, yang mengetahui kecelakaan ini langsung menghentikan truknya dan berupaya menolong. Sayang, nyawa korban tidak terselamatkan lagi.
   
Sementara itu, saksi yang ada di dekat tempat kejadian perkara, Muhammad Yani ,50, mengatakan, truk melaju lambat dari arah Ciputat, sedangkan motor melaju dengan kencang dan mengambil jalur terlalu tengah. "Korban tidak dapat menghindar dan menabrak truk," kata Muhammad Yani.
    Yani menambahkan, motor korban sempat terseret truk sejauh lima meter yang mengakibatkan motor korban terbakar.
 
"Kepala korban tergilas ban truk bagian kanan belakang dan korban langsung tewas," tambahnya. Setelah dilakukan olah TKP oleh Satun Lalu Lintas Polres Jakarta Selatan, jenazah korban dibawa ke RS Fatmawati untuk dilakukan visum.
 

KOTA TANGERANG
PESTA Vaksinasi Rabies Gratis Kembali Digelar di Kota Tangerang, Kuota Terbatas untuk 20 Anabul

PESTA Vaksinasi Rabies Gratis Kembali Digelar di Kota Tangerang, Kuota Terbatas untuk 20 Anabul

Rabu, 14 Mei 2025 | 16:35

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) kembali menyelenggarakan program vaksinasi rabies gratis untuk hewan peliharaan bertajuk Pekan Steril Anabul Kita (PESTA)

KAB. TANGERANG
Polresta Tangerang Tangkap Pelaku Kekerasan dan Pencurian

Polresta Tangerang Tangkap Pelaku Kekerasan dan Pencurian

Selasa, 13 Mei 2025 | 20:39

Jajaran Polresta Tangerang mengungkap dan menangkap Tersangka, D.F., warga Desa Wanakerta, Kecamatan Sindang Jaya, Kabupaten Tangerang, ditetapkan sebagai tersangka pada 8 Mei 2025 setelah gelar perkara berdasarkan bukti cukup.

OPINI
Manipulasi Angka Kemiskinan BPS Indonesia vs Data Bank Dunia

Manipulasi Angka Kemiskinan BPS Indonesia vs Data Bank Dunia

Selasa, 13 Mei 2025 | 14:28

Inilah dampak dari sistem kapitalisme dalam pengelolaan ekonomi. Indikator kemiskinan dibuat serendah mungkin agar negara bisa mengklaim berhasil menurunkan angka kemiskinan. Padahal faktanya, kemiskinan tidak benar-benar berkurang

NASIONAL
Pengusaha Tak Sepakat Usulan Penghapusan Batas Usia di Lowongan Kerja, Ini Alasannya

Pengusaha Tak Sepakat Usulan Penghapusan Batas Usia di Lowongan Kerja, Ini Alasannya

Rabu, 14 Mei 2025 | 17:57

Rencana pemerintah untuk menghapus batasan usia dalam lowongan kerja tidak mendapat dukungan dari kalangan pengusaha.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill