Airin-Benyamin Harus Lupakan Pertarungan
Rabu, 20 April 2011 | 18:01
TANGSEL-Anggota Komisi VIII DPR Jazuli Juwaini yang juga hadir dalam acara pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangsel, Airin Rachmi Diany-Benyamin Davnie mengatakan, Airin-Benyamin harus melupakan pertarungan Pilkada beberapa waktu lalu.