Connect With Us

Prakiraan Cuaca BMKG di Tangerang untuk Senin 29 April 2024

Fahrul Dwi Putra | Senin, 29 April 2024 | 06:04

Ilustrasi hujan. (@TangerangNews / Thinkstock)

TANGERANGNEWS.com- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan untuk wilayah Tangerang pada Senin, 29 April 2024.

Menurut BMKG, cuaca di Tangerang, meliputi Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan, dan Kabupaten Tangerang cenderung cerah berawan.

Sementara, Hujan dengan intensitas ringan hanya terjadi di wilayah Kabupaten Tangerang pada malam hari.

Meski begitu, masyarakat tetap diimbau agar waspada terhadap kemungkinan hujan disertai kilat atau petir.

Berikut rincian prakiraan cuaca BMKG di Tangerang, Senin, 29 April 2024.

Kota Tangerang

Pagi: Cerah Berawan

Siang: Cerah Berawan 

Malam: Berawan 

Dini Hari: Berawan 

Suhu: 24°C - 33°C

Kelembapan: 60% - 90%

Kota Tangerang Selatan

Pagi: Cerah Berawan

Siang: Cerah Berawan 

Malam: Berawan 

Dini Hari: Berawan 

Suhu: 24°C - 33°C

Kelembapan: 60% - 90%

Kabupaten Tangerang

Pagi: Cerah Berawan 

Siang: Cerah Berawan 

Malam: Hujan Ringan 

Dini Hari: Berawan 

Suhu: 24°C -33°C

Kelembapan: 60% - 90%

OPINI
Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Jumat, 31 Oktober 2025 | 12:05

Sistem birokrasi Indonesia pasca-reformasi dibangun di atas optimisme tinggi terhadap meritokrasi. Konsep ini, yang secara ilmiah berarti sistem yang menempatkan seseorang berdasarkan kemampuan, keahlian, dan kinerja (merit), tertuang dalam UU ASN

BANDARA
Mulai 1 November Bandara Soetta Sediakan Jalur Jemput Premium di Terminal 2

Mulai 1 November Bandara Soetta Sediakan Jalur Jemput Premium di Terminal 2

Kamis, 30 Oktober 2025 | 16:57

Kabar gembira bagi pengguna jasa Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta), Kota Tangerang yang menginginkan layanan penjemputan lebih cepat dan nyaman.

TANGSEL
Tanggul Jebol di Pondok Aren Ditutup Karung Pasir

Tanggul Jebol di Pondok Aren Ditutup Karung Pasir

Sabtu, 1 November 2025 | 18:40

Usai diterjang banjir deras, kondisi tanggul yang jebol yang berlokasi di Jalan Ketapang IV, Kelurahan Pd Kacang Timur, Kecamatan Pondok Aren, Tangsel kini masih dalam perbaikan petugas di lapangan.

KAB. TANGERANG
Pemkab Tangerang Jamin Pemangkasan Dana TKD Takkan Berdampak pada Gaji ASN

Pemkab Tangerang Jamin Pemangkasan Dana TKD Takkan Berdampak pada Gaji ASN

Minggu, 2 November 2025 | 16:21

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menjamin, gaji aparatur sipil negara (ASN) tidak akan terkena imbas pemangkasan dana transfer ke daerah (TKD) pada tahun anggaran 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill