Connect With Us

Prakiraan Cuaca BMKG di Tangerang untuk Senin 29 April 2024

Fahrul Dwi Putra | Senin, 29 April 2024 | 06:04

Ilustrasi hujan. (@TangerangNews / Thinkstock)

TANGERANGNEWS.com- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan untuk wilayah Tangerang pada Senin, 29 April 2024.

Menurut BMKG, cuaca di Tangerang, meliputi Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan, dan Kabupaten Tangerang cenderung cerah berawan.

Sementara, Hujan dengan intensitas ringan hanya terjadi di wilayah Kabupaten Tangerang pada malam hari.

Meski begitu, masyarakat tetap diimbau agar waspada terhadap kemungkinan hujan disertai kilat atau petir.

Berikut rincian prakiraan cuaca BMKG di Tangerang, Senin, 29 April 2024.

Kota Tangerang

Pagi: Cerah Berawan

Siang: Cerah Berawan 

Malam: Berawan 

Dini Hari: Berawan 

Suhu: 24°C - 33°C

Kelembapan: 60% - 90%

Kota Tangerang Selatan

Pagi: Cerah Berawan

Siang: Cerah Berawan 

Malam: Berawan 

Dini Hari: Berawan 

Suhu: 24°C - 33°C

Kelembapan: 60% - 90%

Kabupaten Tangerang

Pagi: Cerah Berawan 

Siang: Cerah Berawan 

Malam: Hujan Ringan 

Dini Hari: Berawan 

Suhu: 24°C -33°C

Kelembapan: 60% - 90%

NASIONAL
BGN Akui MBG Bikin Stok Susu UHT di Minimarket Menipis

BGN Akui MBG Bikin Stok Susu UHT di Minimarket Menipis

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:05

Ketersediaan susu UHT di sejumlah minimarket dilaporkan menipis dalam beberapa hari terakhir. Di beberapa lokasi, rak susu tampak kosong, bahkan ada gerai yang membatasi jumlah pembelian untuk jenis susu tertentu.

OPINI
Paradoks IPM Tinggi: Antara Capaian Angka dan Kualitas Manusia

Paradoks IPM Tinggi: Antara Capaian Angka dan Kualitas Manusia

Rabu, 7 Januari 2026 | 19:00

enaikan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kota Tangerang patut diapresiasi. Namun, pertanyaan mendasarnya bukan sekadar soal angka, melainkan arah manusia yang sedang dibentuk.

SPORT
Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Rabu, 7 Januari 2026 | 12:41

Persita Tangerang resmi menambah amunisi baru pada bursa transfer paruh kedua BRI Super League 2025/2026 dengan mendatangkan gelandang asal Spanyol, Ramon Bueno.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill