Connect With Us

Titi DJ: Bohong Kalau 3 Diva Sudah Bubar!

| Rabu, 7 Oktober 2009 | 21:27

TANGERANGNEWS- Setelah Krisdayanti dan Anang bercerai, masa depan grup 3 Diva menjadi gelap. Isu 3 Diva bubar pun merebak. Namun hal tersebut langsung dibantah Titi DJ. "Setelah ketemu sama Mas Anang dia komit, kita juga sms KD, dia juga komit. Jadi Bohong kalau 3 Diva itu bubar," jelas Titi saat ditemui di restoran Just Steak Mahakam, Jakarta Selatan, Rabu (7/10). Bukan bermaksud merendahkan peran personel yang lain, namun sosok KD dan Anang di 3 Diva memang penting. KD selama ini boleh dibilang sebagai ikon 3 Diva. Sedangkan Anang dikenal memiliki sejumlah ide segar untuk 3 Diva. Titi pun juga meyakinkan kalau persoalan rumah tangga KD dan Anang tidak memengaruhi hubungan pertemanan mereka. "Nggak ada kok, masih oke-oke saja," tandasnya.(dtk)
PROPERTI
Property Expo di Supermal Karawaci, Paramount Petals Tawarkan Cashback Puluhan Juta

Property Expo di Supermal Karawaci, Paramount Petals Tawarkan Cashback Puluhan Juta

Rabu, 30 April 2025 | 16:21

Paramount Petals mengundang masyarakat untuk hadir dalam event Property Expo 2025 yang berlangsung pada 29 April hingga 11 Mei 2025 di Center Atrium lantai LG Supermal Karawaci Tangerang.

OPINI
Kepemimpinan Otentik Kepala Daerah

Kepemimpinan Otentik Kepala Daerah

Senin, 28 April 2025 | 17:39

Pilkada Serentak 2024 melahirkan Banyak Kepala daerah Terpilih sebagai Pemimpin Politik di daerah. Dampaknya adalah budaya retreat atau Pembekalan Yang dilaksanakan oleh Presiden RI melalui kementerian Dalam Negri kepada kepala daerah terpilih

TANGSEL
Dibangun Akhir Tahun, PSEL di TPA Cipeucang Bakal Ubah 1.000 Ton Sampah Jadi Listrik 15,7 Megawatt

Dibangun Akhir Tahun, PSEL di TPA Cipeucang Bakal Ubah 1.000 Ton Sampah Jadi Listrik 15,7 Megawatt

Kamis, 1 Mei 2025 | 22:28

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) bersiap menghadirkan fasilitas pengolahan sampah modern, yang mampu mengolah hingga 1.000 ton sampah per hari dan mengubahnya menjadi energi listrik.

MANCANEGARA
Jepang Butuh Ratusan Ribu Tenaga Kerja, Warga Negara Indonesia Lebih Disukai 

Jepang Butuh Ratusan Ribu Tenaga Kerja, Warga Negara Indonesia Lebih Disukai 

Rabu, 23 April 2025 | 12:03

Di tengah sulitnya mencari pekerjaan di dalam negeri, Jepang justru membuka peluang kerja yang sangat besar bagi tenaga kerja asing, termasuk dari Indonesia.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill