Connect With Us

Jadwal MPL ID Season 14 Week 1, Ada Derbi Klasik  

Fahrul Dwi Putra | Jumat, 9 Agustus 2024 | 14:16

Player MPL ID Season 14 (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com- Ajang e-sport MLBB Profesional League (MPL) Indonesia kembali digelar dengan memasuki season 14 pada Jumat, 9 Agustus 2024.

Para pecinta e-sport akan kembali disuguhkan pertandingan menegangkan antara tim-tim yang saling merebutkan gelar Raja Galaxy.

Fnatic Onic yang sudah menjuarai MPL ID empat kali berturut-turut tentu belum bisa bernapas lega karena akan menjadi incaran dari tim-tim lainnya, sejumlah tim telah melakukan perombakan dan siap menantang dominasi tim berjuluk Raja Langit tersebut.

Pada hari kedua, penonton akan langsung disuguhkan Derbi Klasik antara RRQ melawan Evos, yang tentunya patut untuk dinantikan.

Berikut jadwal lengkap MPL ID Season 14 Minggu pertama.

Jumat, 9 Agustus 2024

Match 1 

Fnatic Onic vs Team Liquid Id

15.15 WIB

Match 2

Evos vs Dewa United 

18.15 WIB

Sabtu, 10 Agustus 2024

Match 1

Team Liquid Id vs Bigetron Alpha

15.15 WIB

Match 2

RRQ Hoshi vs Evos 

18.15 WIB

Match 3

Geek Fam vs Alter Ego

21.15 WIB

Minggu, 11 Agustus 2024

Match 1

Rebellion vs Fnatic Onic

15.15 WIB

Match 2

Bigetron Alpha vs RRQ Hoshi 

18.15 WIB

Match 3

Dewa United vs Geek Fam 

21.15 WIB

OPINI
Bukan Kandang Setan, Tapi Benteng Digital

Bukan Kandang Setan, Tapi Benteng Digital

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:22

Argumentasi yang dibangun oleh Khikmawanto mengenai urgensi pembuatan "Kandang Setan" di Kota Tangerang memang terdengar seperti sebuah kejujuran yang menyentak di tengah kelesuan moralitas publik.

TEKNO
Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Selasa, 20 Januari 2026 | 16:13

Kasus saldo kripto yang mendadak terkuras tanpa disadari semakin sering terjadi. Salah satu penyebab yang kini banyak digunakan penipu adalah wallet drainer, alat berbahaya yang mampu menguras aset kripto hanya lewat satu persetujuan transaksi.

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

BISNIS
Dekati Kawasan Hunian, COURTS Buka Gerai One-Stop Shopping di Bintaro Xchange

Dekati Kawasan Hunian, COURTS Buka Gerai One-Stop Shopping di Bintaro Xchange

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:40

Warga urban Jakarta dan sekitarnya tidak lagi harus menembus macet menuju pusat kota, untuk belanja kebutuhan perlengkapan rumah tangga.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill