Kadis PU Terima Surat Data Kecelakaan dari Polisi
Jumat, 4 Februari 2011 | 17:27
TANGERANGNEWS- Tingginya jumlah kecelakaan di Kabupaten Tangerang karena infratrastruktur jalan yang tidak memadai, membuat Polres Kabupaten mengirimkan suarat agar Pemkab Tangerang memperbaiki jalan.

