Connect With Us

Kesbangpol Kabupaten Tangerang Awasi Aliran Sesat

| Kamis, 11 Juli 2013 | 20:33

Aliran Sesat (tangerangnews / dens)

 
 

 
TANGERANG-Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Tangerang (Kesbangpol) mengadakan Rapat Fasilitasi Pengawasan Aliran Kepercayaan Masyarakat (PAKEM) di ruang Parakan gedung PU Tigaraksa Kabupaten Tangerang.
 
Kepala Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Tangerang (Kesbangpol) Tisna Hambali Rudani mengatakan,  aliran-aliran sesat yang ada di Indonesia ini dapat menimbulkan keresahan yang dapat memperkeruh keadaan.
 
“Mari kita jaga bulan suci ramadhan ini dengan menghindari hal-hal yang tidak kita inginkan seperti provokasi, bentrokan dan lain-lain”, ujar Tisna.
 
 “Apabila ada sesuatu hal yang sekiranya menyimpang harap segera dilaporkan kepada Kesbangpol atau Kepolisian, ” Kepala Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Tisna Hambali Rudani.
 
Bapak Ansori salah satu peserta undangan memohon kepada Kepolisian agar penjualan-penjualan minuman keras segera dibersihkan karena akan merusak keimanan seseorang.
 
Sekretaris MUI Kabupaten Tangerang Nur Alam Jaelani mengatakan, MUI tidak akan tinggal diam terhadap aliran-aliran sesat di Indonesia. (RLS)
BISNIS
Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Jumat, 9 Januari 2026 | 20:41

Promo spesial berupa potongan harga sampai Rp2 juta ini berlaku hingga akhir Januari untuk membantu konsumen memiliki motor impian dengan lebih mudah dan hemat.

TEKNO
Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:37

PT Wahana Makmur Sejati (WMS) membuka awal tahun dengan menghadirkan penyegaran di segmen skutik 125 cc. Melalui gelaran Regional Public Launching, resmi memperkenalkan All New Honda Vario 125

TANGSEL
Pilar Tegur Camat Pondok Aren yang Pergi ke Bandung saat Agenda Rapat Darurat Sampah Tangsel

Pilar Tegur Camat Pondok Aren yang Pergi ke Bandung saat Agenda Rapat Darurat Sampah Tangsel

Jumat, 16 Januari 2026 | 12:14

Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Pilar Saga Ichsan menegur Camat Pondok Aren Hendra yang tidak hadir dalam rapat koordinasi penanganan sampah di tengah kondisi darurat sampah yang sedang dihadapi Tangsel.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill