Connect With Us

Polisi Membawa Seluruh Keluarga Tersangka Penyerang Pospol

Denny Bagus Irawan | Kamis, 20 Oktober 2016 | 15:00

Petugas Polres Metro Tangerang mengamankan lokasi kejadian. (@TangerangNews.com 2016 / Raden Bagus Irawan)

 

TANGERANGNews.com-Seluruh keluarga tersangka Sultan Azianzah di Lebak Wangi RT 04/03 Kelurahan Sepatan,Kabupaten Tangerang dibawa petugas polisi.

Selain itu petugas Gegana juga membawa satu satu bungkusan dan sebuah pipa dari dalam rumah tersangka.

Hal itu tampak dari kediaman pelaku yang menyerang pos polisi lalu lintas di kawasan Pendidikan Cikokol, Kota Tangerang.

"Saya teman dekat Sultan. Selama main dengan saya tidak ada yang aneh dari dia," ujar Doni yang mengaku dekat dengan tersangka.

Menurut Doni, selama ini tersangka tidak pernah ikut dalam pengajian garis keras. "Agamanya bagus, sopan, salat juga taat. Jauh dari kekerasan," ujar Doni.

Sampai dengan saat ini kediaman Sultan masih dijaga petugas Polres Metro Tangerang dan masih menjadk tontonan warga sekitar.

NASIONAL
Catat! Daftar Tanggal Merah Libur Nasional dan Cuti Bersama Mei 2024, Ada Long Weekend

Catat! Daftar Tanggal Merah Libur Nasional dan Cuti Bersama Mei 2024, Ada Long Weekend

Senin, 29 April 2024 | 09:22

Bulan Mei 2024 akan diwarnai dengan sejumlah libur nasional dan cuti bersama.

TEKNO
Kerap Rugikan Konsumen, Pelaku Usaha RT/RW Net Diimbau Ikuti Aturan Kemenkominfo

Kerap Rugikan Konsumen, Pelaku Usaha RT/RW Net Diimbau Ikuti Aturan Kemenkominfo

Kamis, 25 April 2024 | 14:20

Baru-baru ini kembali mencuat maraknya praktik ilegal RT/RW Net. Sebab, praktik ilegal ini tak hanya merugikan penyelenggara jasa telekomunikasi, juga berdampak negatif bagi konsumen di Indonesia.

AYO! TANGERANG CERDAS
Buruan Daftar, Lulusan Institut Teknologi PLN Berkesempatan Langsung Kerja di Perusahaan

Buruan Daftar, Lulusan Institut Teknologi PLN Berkesempatan Langsung Kerja di Perusahaan

Jumat, 26 April 2024 | 10:48

Institut Teknologi PLN (ITPLN) menjadi salah satu perguruan tinggi incaran banyak mahasiswa untuk mengembangkan karirnya di masa depan.

MANCANEGARA
Wow, Di Negara Ini Memeluk Kucing 4 Jam Sehari Bisa Dibayar Rp162 Juta

Wow, Di Negara Ini Memeluk Kucing 4 Jam Sehari Bisa Dibayar Rp162 Juta

Rabu, 24 April 2024 | 10:33

Perusahaan makanan hewan asal Kanada, ACANA bekerja sama dengan organisasi kesejahteraan hewan Best Friends Animal Society membuka lowongan pekerjaan sebagai kitten cuddler.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill